Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 13 Dec 2021 16:12 WIB ·

Lagi, Masyarakat Mendesak BPN Bangkalan Membatalkan NIB PT. PKHI


Lagi, Masyarakat  Mendesak BPN Bangkalan Membatalkan NIB PT. PKHI Perbesar

Peserta aksi saat orasi di depan kantor BPN Bangkalan, (Muhiddin)

BANGKALAN,Lingkarjatim.com– Puluhan Pemuda dan Masyarakat geruduk kantor Badan Pertanahan Nasional (BPN), lantaran di anggap tuntutannya beberapa minggu lalu tidak di indahkan, Senin (13/12/21).

Mereka mendesak kantor BPN kabupaten Bangkalan membatalkan Nomor Identifikasi Bidang Tanah (NIB) PT. Semen yang ada di kecamatan Kamal, labang dan socah, yang saat ini sudah berubah menjadi PT. PKHI karena dianggap menabrak aturan.

“Kami mendesak BPN ini agar mencabut kembali NIB yang telah di keluarkan terhadap PT. PKHI sebagai pengganti dari PT semen, karena pengajuan NIB pada tahun 2010/2011 menabrak aturan PP Nomor 24 tahun 1997,” Tutur Safi’ sebagai korlap aksi.

Safi’ menilai ada indikasi keterlibatan mafia dalam pembebasan lahan PT. Semen yang sekarang di ganti PT. PKHI, lantaran banyak pengakuan pemilik tanah yang tidak mau menjual tanahnya di awal pembebasan dulu.

“Dari awal pembebasan lahan ini sudah janggal, pertama masyarakat di janjikan oleh PT Semen akan libatkan dan di pekerjakan di  perusahaan nya, tapi sampai saat ini tidak ada pembangunan perusahaan PT Semen maupun PT PKHI,” Teriaknya.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Dari Empat Nama Figur yang Siap Maju Menjadi Calon Bupati Bangkalan 2024, Siapa Jagoan Kalian?

5 May 2024 - 20:17 WIB

Ra Imam Siap Menjadi Calon Bupati Bangkalan di Pilkada 2024

5 May 2024 - 12:45 WIB

Upacara Hardikans, Disdik Sampang Mengajak Semua Elemen untuk Mewujudkan Mutu Pendidikan yang Lebih Baik

4 May 2024 - 13:29 WIB

Tarif Harga Dasar Air Tanah di Sampang Naik yang Awalnya 350 Sekarang 3000 Per Kubik, Ternyata Ini Penyebabnya

4 May 2024 - 07:24 WIB

Bermodal Kedekatan dengan Gus Halim Iskandar, Mas Umam Percaya Diri Akan Mendapatkan Rekom Calon Wabup Sidoarjo

3 May 2024 - 22:33 WIB

Mantan Bupati Probolinggo Kembali Tersandung Kasus, Kali Ini Diduga Menerima Gratifikasi dan Pencucian Uang

2 May 2024 - 18:00 WIB

Trending di HUKUM & KRIMINAL