Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 8 Dec 2021 11:58 WIB ·

FEB UTM Sambut Penerapan UU No 33, 2014 Tentang Kawasan Ekonomi Khusus Syariah


FEB UTM Sambut Penerapan UU No 33, 2014 Tentang Kawasan Ekonomi Khusus Syariah Perbesar

BANGKALAN,Lingkarjatim.com- Menyambut penerapan undang undang Nomor 33 tahun 2014 tentang jaminan produk halal dan Madura sebagai kawasan khusus ekonomi syariah, Fakultas ekonomi akan memberikan edukasi terhadap pelaku dna penggiat Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) di pulau Madura sebagai bentuk dukungan terhadap misi Universitas Trunojoyo Madura (UTM) dan kementerian yang berbasis cluster.

Pemerintah menetapkan nomenklatur nomenklatur Madura sebagai kawasan industri halal dan ekonomi syariah sebagai program nasional.

“Setiap produk yang mau di edarkan di Indonesia itu kan harus bersertifikat halal, ini kan masyarakat banyak yang tidak faham mulai dari warung soto, warung sate itu kan tidak bersertifikat halal,” Ucap Dr. Sutikno, S.E., M.E. selaku Dekan FEB, Selasa (7/12/21).

Menurut sutikno lambat atau tidak, dengan deadline waktu yang cukup singkat, pelaku UMKM tidak akan mudah lagi berjualan jika tidak men sertifikasi produknya.


“Nanti begitu masuk deadline waktu 2024, kita tidak akan bisa lagi berjualan dengan mudah, karena itu kita sosialisasikan ke desa desa di madura untuk mengajak masyarakat yang punya produk UMKM agar segera men sertifikasi produknya,” Jelasnya.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 2 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Dari Empat Nama Figur yang Siap Maju Menjadi Calon Bupati Bangkalan 2024, Siapa Jagoan Kalian?

5 May 2024 - 20:17 WIB

Ra Imam Siap Menjadi Calon Bupati Bangkalan di Pilkada 2024

5 May 2024 - 12:45 WIB

Upacara Hardikans, Disdik Sampang Mengajak Semua Elemen untuk Mewujudkan Mutu Pendidikan yang Lebih Baik

4 May 2024 - 13:29 WIB

Tarif Harga Dasar Air Tanah di Sampang Naik yang Awalnya 350 Sekarang 3000 Per Kubik, Ternyata Ini Penyebabnya

4 May 2024 - 07:24 WIB

Bermodal Kedekatan dengan Gus Halim Iskandar, Mas Umam Percaya Diri Akan Mendapatkan Rekom Calon Wabup Sidoarjo

3 May 2024 - 22:33 WIB

Mantan Bupati Probolinggo Kembali Tersandung Kasus, Kali Ini Diduga Menerima Gratifikasi dan Pencucian Uang

2 May 2024 - 18:00 WIB

Trending di HUKUM & KRIMINAL