Menu

Mode Gelap

Uncategorized · 23 Aug 2021 15:25 WIB ·

Santuni Anak Yatim Pada Perayaan Tahun Baru Islam, Perempuan Bangsa Ingatkan Pentingnya Prokes


Santuni Anak Yatim Pada Perayaan Tahun Baru Islam, Perempuan Bangsa Ingatkan Pentingnya Prokes Perbesar

BANGKALAN,Lingkarjatim.com – Memperingati puncak perayaan Tahun Baru Islam, Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Perempuan Bangsa (PB) Kabupaten Bangkalan, memeriahkan momen tersebut dengan menggelar santunan anak yatim sebanyak. Sedikitnya 66 anak yatim, menerima santunan dalam acara yang digelar di Kantor DPC PKB Bangkalan itu.

Hj. Djumatul Cholisah, selalu Ketua DPC PB Bangkalan mengatakan, santunan anak yatim tersebut sebagai bentuk amal baik organisasi sayap Partai Kebangkitan Bangsa itu, di puncak perayaan tahun baru Islam kali ini.

“Sebanyak 66 anak yatim kami hadirkan pada kesempatan ini. Mereka berasal dari DPAC terdekat dan di wilayah kota,” Tuturnya, Senin (23/8/2021). 

Hj. Djumatul Cholisah juga berpesan, kendati dalam suasana tahun baru Islam, masyarakat tidak lengah dan tetap disiplin mematuhi protokol kesehatan, dalam berbagai kegiatan.

“Covid tidak memandang usia, saya harap kader PKB dan masyarakat tetap sehat. Karena kalau kita sehat, negara kita pasti kuat,” Ujarnya. 

Menanggapi kegiatan ini, Ketua DPC PKB H.Syafiuddin Asmoro, dalam sambutannya meminta kepada Perempuan Bangsa untuk hadir menyapa masyarakat. Berkomunikasi, berkumpul sebagai bentuk praktek “politik kehadiran”. Ia juga berharap dimasa pandemi tetap menjalankan prokes, karena virus Covid -19 belum ada obatnya.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Jalan Desa Gemurung-Tebel Rusak, Begini Respon Pemkab Sidoarjo

14 March 2024 - 16:11 WIB

20 Warga Binaan Umat Hindu di Jatim Peroleh Remisi Nyepi

11 March 2024 - 15:54 WIB

GERAK CEPAT MEMBANGUN DESA; KKN 03 STAI AL-HAMIDIYAH BANGKALAN SUKSES TERAPKAN PROGRAM BLUE GREEN ECONOMY

6 January 2024 - 20:24 WIB

Pj Bupati Bangkalan Sebut Petani Jual Hasil Pertanian ke-Surabaya dan Dijual Lagi ke-Bangkalan Sehingga Harganya Menjadi Mahal

20 December 2023 - 10:31 WIB

Siltap Kades Naik Menjadi 5,4 Juta, Ini Alasan Pemkab Bangkalan

7 December 2023 - 14:05 WIB

Dihadapan Kades Se Bangkalan, Safiudin Asmoro Sampaikan Pentingnya Penguatan Sistem Demokrasi di Indonesia

12 November 2023 - 16:23 WIB

Trending di Uncategorized