Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 28 Mar 2022 18:39 WIB ·

Cetak Ratusan Ribu Lapangan Kerja, Disnaker Sidoarjo Janji Kawal Program Pelatihan


Cetak Ratusan Ribu Lapangan Kerja, Disnaker Sidoarjo Janji Kawal Program Pelatihan Perbesar

Program Pelatihan menjahit oleh Disnaker Sidoarjo. (Foto: Istimewa)

SIDOARJO, Lingkarjatim.com – Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kabupaten Sidoarjo berjanji akan tetap melakukan pengawalan serta pendampingan terkait program pelatihan yang ada di Sidoarjo.

Disnaker Sidoarjo telah menggelar lima jenis pelatihan yakni Menjahit, Spa, Barista Kopi, Pastery dan Tata Rias yang pada tahun ini telah menjaring sekitar 704 orang.

“Salah satu data yang ingin kami sajikan tahun ini adalah kita ingin mentracing pelatihan. Jadi, total tahun kemarin itu jumlahnya berapa dan yang masih nganggur berapa kemudian yang tidak melanjutkan kegiatan itu berapa,” kata
Moch Solichan, Kepala Bidang Pelatihan Kerja dan Produktivitas (Kabid Lattas) Disnaker Sidoarjo, Senin (28/03/2022).

Menurutnya, jika data tracing tersebut sudah tersedia maka kedepan pihaknya akan menyajikan data tersebut kepada masyarakat. Solichan menepis anggapan bahwa adanya pembiaran pasca pelatihan yang digelar oleh Disnaker Sidoarjo terhadap para peserta yang telah melakukan pelatihan.

“Harapan kami kedepan memang tidak ada pembiaran pasca pelatihan, kita kordinasi dengan OPD yg lain. Misal terkait pemasaran nanti kordinasi dengan Disperindag, terkait bantuan modalnya dengan koperasi. Kita tetap lakukan pengawalan sampai dengan betul-betul mencetak masyarakat yang berwirausaha mandiri,” paparnya.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 6 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

PKM dan KKNT UTM Berdayakan Desa Wisata Pagar Batu Saronggi Sumenep

9 September 2024 - 11:54 WIB

Abdimas dan KKNT UTM Bantu Kembangkan Pusat BUMDES Tabing Berbasis Masyarakat dan Teknologi

9 September 2024 - 11:48 WIB

Mahasiswa KKNT UTM Berdayakan Masyarakat Melalui Pengembangan Wisata Boekit Tawap Berbasis Teknologi

9 September 2024 - 11:44 WIB

Ketua PKS Bangkalan, Akhmad Moestamin: Lukman-Fauzan Pasangan yang Saling Melengkapi

9 September 2024 - 07:57 WIB

Terus Berikhtiar, Tim Paslon ManFaat Lengkapi Berkas Pencalonan ke KPU

8 September 2024 - 19:41 WIB

Jalan Sehat Bersama Masyarakat Kamal, Bacabup Lukman Hakim Bikin Bahagia Para Pedagang

8 September 2024 - 18:45 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA