Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 11 Feb 2022 10:20 WIB ·

Harapan Ketua LPTQ Bangkalan Soal Kualitas Guru Ngaji


Harapan Ketua LPTQ Bangkalan Soal Kualitas Guru Ngaji Perbesar

Ketua LPTQ Bangkalan, Lora Achmad Fauzi saat memberikan bimbingan rutin di salah satu lembaga di Bangkalan. (Foto: As Salam)

BANGKALAN, Lingkarjatim.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bangkalan dalam beberapa tahun terakhir meluncurkan program pemberian insentif kepada guru ngaji dan guru madrasah diniyah (madin).

Program tersebut bertujuan untuk meningkatkan semangat para guru ngaji dan madin dalam mengajarkan Al Qur’an (ngaji) kepada anak-anak di Bangkalan.

Menyikapi hal itu, Ketua Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ) Bangkalan, Lora Achmad Fauzi berharap ada peningkatan kualitas terhadap para guru ngaji di Bangkalan, sehingga mampu menciptakan anak-anak yang berkualitas.

“Pesan saya kepada pemerintah Bangkalan, jangan hanya fokus pada insentifnya, tetapi juga ada semacam pelatihan guru ngaji dan ada standar guru ngaji, sehingga muncul pembaca-pembaca Al Qur’an yang berkualitas,” ujarnya saat Sanrasan di Kantor Lingkarjatim.com.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Mantan Bupati Probolinggo Kembali Tersandung Kasus, Kali Ini Diduga Menerima Gratifikasi dan Pencucian Uang

2 May 2024 - 18:00 WIB

Beda Keterangan Pj Bupati dan Plt Kepala Disdag Bangkalan, Pedagang Pasar Ancam Demo Besar-besaran

2 May 2024 - 15:04 WIB

Ribuan Calon Mahasiswa Ikuti Seleksi UTBK UTM

30 April 2024 - 20:54 WIB

Pemerintah Sampang Dampingi Pelaku Usaha Kreatif

30 April 2024 - 16:23 WIB

Aneh, Disbudpar Bangkalan Tak Tahu Ada Pengembangan Bangunan Ruko di TRK

30 April 2024 - 11:31 WIB

Mendapat Apresiasi Sebagai Mahasiswa Berprestasi Saat Wisuda, Erlina Bagi 3 Tips Kiat Sukses untuk Mahasiswa

29 April 2024 - 20:21 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA