Menu

Mode Gelap

POLITIK PEMERINTAHAN · 21 Jun 2023 17:52 WIB ·

Pokja Jurnalis Grahadi Berbagi Ilmu Jurnalistik ke Generasi Z di Surabaya


Pokja Jurnalis Grahadi Berbagi Ilmu Jurnalistik ke Generasi Z di Surabaya Perbesar

Sementara itu Ketua Pokja Jurnalis Grahadi Fatimatuz Zahroh, menambahkan kegiatan itu diikuti oleh perwakilan sekolah. Masing-masing sekolah mengirimkan perwakilan dua orang.

“Targetnya, dari mereka yang mewakili sekolahnya, dapat membagi ke teman-temannya di sekolah masing-masing,” ujarnya.

Workshop jurnalistik itu dilaksanakan dua hari. Hari pertama mereka akan mendapatkan teori tentang dasar jurnalistik.

Mulai pembuatan berita, mengambil gambar dan video. Lalu, hari kedua, para peserta pelatihan itu langsung mempraktikkan ilmu yang telah didapat.

“Mereka nanti langsung praktik ke lapangan. Ada yang praktik wawancara dengan narasumber, ada yang ngambil foto dan yang ngambil video. Mereka juga saat di lapangan nanti, akan didampingi teman-teman reporter yang telah ditunjuk panitia,” ungkapnya.

Sebagaimana informasi tambahan, workhshop yang dilaksanakan selama dua hari itu, bekerjasama dengan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jatim, Bank Jatim dan Pelindo.

“Terima kasih bagi seluruh pihak yang telah mendukung kegiatan kami semoga bisa menjadi agenda tahunan yang bermanfaat,” pungkasnya. (Amal/Hasin)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Plt Bupati Sidoarjo Target Job Matching Mampu Menekan angka Pengangguran

16 May 2024 - 17:21 WIB

KPU Bangkalan Lantik 90 Anggota PPK untuk Pilkada 2024

16 May 2024 - 17:18 WIB

DPRD Bangkalan Tetapkan Raperda Fasilitasi Pesantren, Begini Isinya

15 May 2024 - 18:36 WIB

Rahasiakan Hasil Evaluasi, Aktivis Menilai Mutasi Pj Kades Syarat Kepentingan Politik

14 May 2024 - 19:24 WIB

Deklarasi Anti Korupsi, Ini Harapan Plt Bupati Sidoarjo

14 May 2024 - 18:45 WIB

Sejak Lama Ingin Punya Handtraktor, Impian Petani Ini Dibayar Lunas Saat Kunjungan Menteri Pertanian ke Bangkalan 

14 May 2024 - 17:40 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA