Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 9 Sep 2023 16:48 WIB ·

Rencana Penghapusan Insentif Guru Madin Tidak Melibatkan Anggota Legeslatif, Waka DPRD Bangkalan Berang


Rencana Penghapusan Insentif Guru Madin Tidak Melibatkan Anggota Legeslatif, Waka DPRD Bangkalan Berang Perbesar

Bahkan Khotib mempertanyakan alasan eksekutif menghapus program tersebut, karena menurutnya dengan program itu, guru ngaji akan tambah semangat dalam mengajar para santri santrinya, meskipun tidak sebanding dengan gaji para guru di sekolah-sekolah negeri.

“Kalau bukan melalui program ini, penghargaan terhadap guru Madin ini, melalui apa lagi?,” Tanyanya.

Selain itu, dia menyinggung alasan dari ketua Timgar terkait kekurangan anggaran, sehingga ada rencana penghapusan program yang sejauh ini digaungkan oleh Bupati Bangkalan.

“Kalau alasannya hanya kekurangan anggaran, mungkin bisalah dicarikan solusi,” Pungkasnya. (Muhidin/Hasin)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 50 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Suaminya Dibunuh di Depan Anaknya, Istri Korban Menangis Didepan Hakim

25 September 2024 - 11:23 WIB

Bapenda Bangkalan Belanjakan Hampir Seratus Juta Rupiah untuk Beli Pita Printer 

25 September 2024 - 11:09 WIB

Deklarasi Kampanye Damai KPU, Pj Bupati Bangkalan Sayangkan Tempat Duduk Masing-masing Paslon

25 September 2024 - 07:40 WIB

Gelar Deklarasi Kampanye Damai, KPU Bangkalan Ajak Masyarakat Hindari Berita Hoax dan Jangan Mudah Terprovokasi

25 September 2024 - 06:56 WIB

Horeee, PNS Boleh Menghadiri Kampanye Paslon Bupati dan wakil Bupati Bangkalan

24 September 2024 - 22:19 WIB

Pilkada Bangkalan Masuk Tahap Krusial, Bawaslu: Kemaren Sembunyi-sembunyi Sekarang Silahkan Dimanfaatkan

24 September 2024 - 14:08 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA