Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 6 Dec 2021 06:29 WIB ·

Korban Meninggal Dunia Akibat Erupsi Gunung Semeru Terus Bertambah


Korban Meninggal Dunia Akibat Erupsi Gunung Semeru Terus Bertambah Perbesar

Jumlah korban meninggal terus bertambah, berdasarkan data terkini diketahui 14 orang dari dua kecamatan telah ditemukan meninggal dunia. Sementara itu ada 56 orang yang mengalami luka dan sedang dalam perawatan medis.

Dua kecamatan yaitu pronojiwo dan Tempursari masih terisolasi karena jembatan Gladak Perak jalur utama arah Lumajang – Malang terputus sehingga tidak ada akses menuju kota Lumajang.

Pusat Vulkanologi Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) menyampaikan bahwa Minggu (5/12) masih terdapat dua kali guguran awan panas dari Gunung Semeru. Namun intensitas dan jarak luncurnya disebut lebih kecil dibanding hari sebelumnya.

“Tingkat aktivitas Gunungapi Semeru saat ini tetap di level II [Waspada],” kata Kepala PVMBG Andiani. (Hasin)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Ra Imam Siap Menjadi Calon Bupati Bangkalan di Pilkada 2024

5 May 2024 - 12:45 WIB

Upacara Hardikans, Disdik Sampang Mengajak Semua Elemen untuk Mewujudkan Mutu Pendidikan yang Lebih Baik

4 May 2024 - 13:29 WIB

Tarif Harga Dasar Air Tanah di Sampang Naik yang Awalnya 350 Sekarang 3000 Per Kubik, Ternyata Ini Penyebabnya

4 May 2024 - 07:24 WIB

Bermodal Kedekatan dengan Gus Halim Iskandar, Mas Umam Percaya Diri Akan Mendapatkan Rekom Calon Wabup Sidoarjo

3 May 2024 - 22:33 WIB

Mantan Bupati Probolinggo Kembali Tersandung Kasus, Kali Ini Diduga Menerima Gratifikasi dan Pencucian Uang

2 May 2024 - 18:00 WIB

7 Kali Berturut-turut Raih WTP dari BPK, Pj Bupati: Semoga Menjadi Motivasi

2 May 2024 - 17:56 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA