Menu

Mode Gelap

LINGKAR DESA · 22 Nov 2021 17:30 WIB ·

Bupati Bangkalan Apresiasi Warga Desa Karena Bangun Jembatan Secara Swadaya


Bupati Bangkalan Apresiasi Warga Desa Karena Bangun Jembatan Secara Swadaya Perbesar

Dia menjelaskan, sebelum ada jembatan tersebut, masyarakat harus melalui desa lain dan harus menempuh jarak sekitar 2 kilometer. Sementara untuk akses jalannya, dia mengatakan bekerjasama dengan kepala desa terkait.

“Tapi sekarang alhamdulillah, walaupun jembatannya kecil ini bisa bermanfaat. Jembatan yang besar nanti urusannya pak Bupati,” katanya.

Dia berharap, jembatan itu bisa bermanfaat dan dimanfaatkan oleh masyarakat sekitar khususnya masyarakat desa Muara dan Buduran.

“Harapan kami, mari kita rawat jembatan ini dengan baik, karena meskipun kecil insyaallah sangat bermanfaat,” ucapnya.

Bupati Bangkalan R Abdul Latif Amin Imron bersama jajaran forkopimda Bangkalan hadir dalam rangka meresmikan jembatan swadaya tersebut.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 3 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Sejak Lama Ingin Punya Handtraktor, Impian Petani Ini Dibayar Lunas Saat Kunjungan Menteri Pertanian ke Bangkalan 

14 May 2024 - 17:40 WIB

PDAM dan Pemkab Sampang Beda Pandangan Terkait Kenaikan Retribusi dan Pajak Air Tanah

14 May 2024 - 17:34 WIB

Marak Kejahatan Siber dengan Modus Pencurian Akun Medsos, Direktur Media Lingkar Jatim Meminta Masyarakat Waspada dan Hati-hati

14 May 2024 - 06:44 WIB

Pedagang Pasar Datangi Pj Bupati Bangkalan, Minta 3 Hal ini

13 May 2024 - 18:59 WIB

Viral Sidang MK Tanda Tangan Sama Semua, Ternyata Bobroknya Penyelenggara Pemilu Sudah Diungkap Sebelumnya Oleh Sosok Ini

13 May 2024 - 14:37 WIB

Sejak Tahun 2022, Ratusan Kepala Sekolah di Sampang Dibiarkan Kosong

13 May 2024 - 12:32 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA