Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 21 Jan 2019 06:55 WIB ·

Dua Hari Diguyur Hujan, Sidoarjo Diterjang Banjir


Dua Hari Diguyur Hujan, Sidoarjo Diterjang Banjir Perbesar

Petugas kepolisian saat mengatur arus lalu lintas di daerah terdampak banjir

SIDOARJO, Lingkarjatim.com – Diguyur hujan dua hari berturut-turut, membuat sejumlah kawasan di Kabupaten Sidoarjo tergenang banjir, Senin (21/1/2019)

Banjir dengan ketinggian 40 cintimeter tersebut menggenangi Jalan Raya Juanda, Jalan Raya Porong dan kawasan Perumahan warga di Gedangan.

Kasatlantas Polresta Sidoarjo Kompol Fahrian Saleh Seregar, meminta para pengendara motor untuk tidak nekat menerobos banjir karena banyak kendaraan yang mogok saat melintas.

“Banjir terjadi sejak minggu petang, saat ini anggota bersiaga untuk membantu arus lalu lintas,” terangnya.

Sementara itu, untuk Jalan Raya Porong, jurusan Surabaya-Malang, masih belum dibuka. Oleh karena itu, Fahrian meminta pada pengendara untuk tetap berhati-hati agar sepeda motor yang dikendarai tidak mogok saat menerobos banjir.

“Untuk jalan Porong masih kami tutup, karena kondisi cuaca yang masih hujan,” singkatnya. (Mam/Atep/Lim)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Mendapat Apresiasi Sebagai Mahasiswa Berprestasi Saat Wisuda, Erlina Bagi 3 Tips Kiat Sukses untuk Mahasiswa

29 April 2024 - 20:21 WIB

Tertabrak Kereta Api, Pengendara Serta Penumpang Mobil Ayla Langsung Dievakuasi ke Rumah Sakit

29 April 2024 - 18:12 WIB

Didampingi Ibundanya Menggunakan Pakaian Adat Papua Saat Wisuda, Deyanti : Saya Bangga Orang Mengenal Saya Bagian dari Indonesia

28 April 2024 - 19:31 WIB

Jelang Pilkada, PDIP Bangkalan Buka Pendaftaran Bacabup dan Bacawabup Bangkalan

28 April 2024 - 14:14 WIB

Ikut Pengajian Akbar Bersama Gus Iqdam, Wabup Sidoarjo Himbau Masyarakat Guyup Rukun Jelang Pilkada 2024

27 April 2024 - 18:34 WIB

Rekruitmen Panwascam Pilkada 2024, Bawaslu Bangkalan : Masih Menunggu Penilaian Bawaslu RI

27 April 2024 - 17:28 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA