Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 28 Jul 2023 06:52 WIB ·

Prihal Jual Beli Seragam, Ketua G25 Mengatakan Kepala SMA Negeri 1 Kamal Berbohong


Prihal Jual Beli Seragam, Ketua G25 Mengatakan Kepala SMA Negeri 1 Kamal Berbohong Perbesar

Menurut Dasuki, sekolah yang seharusnya menjadi lembaga yang mengajarkan pentingnya budi pekerti sejak dini malah faktanya mengajarkan tentang peraktik korupsi.

“yaa tentu belajar korup, belajar tidak transparan, belajar membangun muslihat, belajar membangun modus operandi. Penulisan angka nominal yang kita bayar itu wajib karena itu hak kami sebagai pembayar, kita wajib curiga terhadap niat mereka yang  bersikukuh menyembunyikan harga, klo tidak untuk korup atau menimal mencari untung besar, lalu untuk apa,” ucapnya lagi mempertanyakan.

Untuk diketahui kepala sekolah SMA Negeri 1 Kamal Dwi Imam Arif memberikan penjelasan kepada LingkarJatim.com prihal paraktik jual beli seragam di lembaga nya seperti yang telah ditulis sebelumnya dengan judul, “Viral praktik Jual Beli seragam dengan kedok Koperasi Sekolah, Berikut Penjelasan Kepala SMA Negeri 1 Kamal”. (Hasin)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 16 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Naas, Pengendara Sepeda Motor Tewas Dilindas Truk Trailer di Sidoarjo

17 May 2024 - 16:40 WIB

Ratusan Jamaah Haji Akan Segera Diberangkatkan, Kasi Haji dan Umroh Kemenag Bangkalan Berpesan Dua Hal Ini

17 May 2024 - 15:42 WIB

Pj Bupati Tegaskan Bahwa Tidak Ada Fee Apapun di Bangkalan, Jika Ada …..

17 May 2024 - 14:26 WIB

Plt Bupati Sidoarjo Target Job Matching Mampu Menekan angka Pengangguran

16 May 2024 - 17:21 WIB

KPU Bangkalan Lantik 90 Anggota PPK untuk Pilkada 2024

16 May 2024 - 17:18 WIB

DPRD Bangkalan Tetapkan Raperda Fasilitasi Pesantren, Begini Isinya

15 May 2024 - 18:36 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA