Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 14 Jan 2022 14:10 WIB ·

Waspada, Kasus Demam Berdarah di Sampang Meningkat


Waspada, Kasus Demam Berdarah di Sampang Meningkat Perbesar

Kendati demikian, penyebab tingginya angka kasus DBD tiga kecamatan itu salah satunya disebabkan karena hujan yang tinggi. Sebab, air hujan yang menggenang menjadi sarang nyamuk dan menimbulkan banyak jentik. Maka dari itu perlu diterapkan pola hidup bersih dan sehat serta rajin menerapkan 3 M yakni menguras, mengubur dan menutup tempat-tempat yang berpotensi menjadi sarang nyamuk.

“Kami telah menyediakan obat untuk mengatasi jentik nyamuk yakni abate. Caranya obat itu dimasukkan kedalam bak mandi ataupun wadah yang berisi air, agar tidak menjadi sarang nyamuk. Dan itu bisa diambil di puskesmas secara gratis,” pungkasnya. (Jamaluddin)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 2 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Suaminya Dibunuh di Depan Anaknya, Istri Korban Menangis Didepan Hakim

25 September 2024 - 11:23 WIB

Bapenda Bangkalan Belanjakan Hampir Seratus Juta Rupiah untuk Beli Pita Printer 

25 September 2024 - 11:09 WIB

Deklarasi Kampanye Damai KPU, Pj Bupati Bangkalan Sayangkan Tempat Duduk Masing-masing Paslon

25 September 2024 - 07:40 WIB

Gelar Deklarasi Kampanye Damai, KPU Bangkalan Ajak Masyarakat Hindari Berita Hoax dan Jangan Mudah Terprovokasi

25 September 2024 - 06:56 WIB

Horeee, PNS Boleh Menghadiri Kampanye Paslon Bupati dan wakil Bupati Bangkalan

24 September 2024 - 22:19 WIB

Pilkada Bangkalan Masuk Tahap Krusial, Bawaslu: Kemaren Sembunyi-sembunyi Sekarang Silahkan Dimanfaatkan

24 September 2024 - 14:08 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA