Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 25 Jul 2021 16:24 WIB ·

Terkendala Pasokan Vaksin, Sidoarjo Pesimis Target Vaksinasi Tercapai


Terkendala Pasokan Vaksin, Sidoarjo Pesimis Target Vaksinasi Tercapai Perbesar

Menurut Syaf, kendala percepatan program vaksinasi itu disebabkan keterlambatan suplai dosis vaksin dari kementerian kesehatan. Itupun tidak hanya di Sidoarjo tetapi seluruh Jawa Timur jadi semua kabupaten/kota akhirnya lambat.

“Tapi banyak organisasi organisasi tertentu bisa dapat vaksin baik dari gubernur atau dari kementerian. Saya mengusulkan datanya bisa masukkan ke Dinkes,” harap Syaf.

Lanjut Syaf mengatakan, untuk mengejar target 70 persen pada bulan agustus program vaksinasi di Sidoarjo mustahil tercapai. Meski antusias masyarakat cukup tinggi untuk di vaksinasi.

“Belum dapat, paling agustus baru mencapai 30 persen vaksinasi, ia itu terkendala pasokan vaksin. Kecuali diborbardir vaksin bisa tercapai,” tukasnya. (Imam Hambali)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Didampingi Ibundanya Menggunakan Pakaian Adat Papua Saat Wisuda, Deyanti : Saya Bangga Orang Mengenal Saya Bagian dari Indonesia

28 April 2024 - 19:31 WIB

Jelang Pilkada, PDIP Bangkalan Buka Pendaftaran Bacabup dan Bacawabup Bangkalan

28 April 2024 - 14:14 WIB

Ikut Pengajian Akbar Bersama Gus Iqdam, Wabup Sidoarjo Himbau Masyarakat Guyup Rukun Jelang Pilkada 2024

27 April 2024 - 18:34 WIB

Rekruitmen Panwascam Pilkada 2024, Bawaslu Bangkalan : Masih Menunggu Penilaian Bawaslu RI

27 April 2024 - 17:28 WIB

Gelar Wisuda Ribuan Mahasiswa, Rektor UTM: Proses Masih Panjang

27 April 2024 - 12:42 WIB

Apresiasi Launching Portal Satu Data Diskominfo, Pj Bupati Berharap Bangkalan Bisa Menjadi Smart City 

27 April 2024 - 10:27 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA