Selama ini, Ahmad Riyadi mengaku sudah menangani lima pasien ODGJ yang di evakuasinya ke RSJ Menur, satu diantaranya sudah sembuh dan di perkenankan untuk pulang.
Namun karena tidak diketahui tempat tinggalnya, satu pasien yang dinyatakan sembuh terpaksa ditempatkan di panti Psikotik Pasuruan.
“Sementara lima orang, satu sudah sembuh di antar kan ke pasuruan selama 2022,” Ucapnya. (Muhidin/Hasin)