Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 18 Dec 2021 13:35 WIB ·

SMA Al Muslim Terapkan Pembelajaran Paradigma Baru Melalui Hybrid


SMA Al Muslim Terapkan Pembelajaran Paradigma Baru Melalui Hybrid Perbesar

Siswa-Siswi SMA Al Muslim usai menyampain presentasi

SIDOARJO, Lingkarjatim.com – SMA Al Muslim terapkan pembelajaran paradigma baru atau penguatan kompetensi dan pengembangan karakter. Melaui pembelajaran di dalam maupun di luar kelas selama lima bulan sejak bulan Agustus hingga Desember 20.

Hal itu disampaikan Kepala Sekolah SMA Al Muslim Mahmudah, dengan adanya proyek kokurikuler ini merupakan sarana untuk mewujudkan terciptanya pelajar pancasila yang bernalar kritis, kreatif, mandiri.

“Serta beriman, bertakwa kepada Tuhan YME, dan berakhlak mulia, bergotong royong, dan berkebinekaan global,” kata Mahmudah, Sabtu (18/12/2021)

Lanjut Mahmudah menyampaikan, sebagai tahap akhir proyek selama tiga hari siswa yang terbagi dalam 16 kelompok melakukan presentasi secara bergantian dihadapan para orang tua dan panelis melalui hybrid. Yaitu presentasi yang menggabungkan teknik tatap muka (face to face).

“Siswa melakukan presentasi di sekolah dan non tatap muka dengan orang tua bergabung dalam zoom meeting mengikuti dari rumah atau kantor,” ucapnya.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 9 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Suaminya Dibunuh di Depan Anaknya, Istri Korban Menangis Didepan Hakim

25 September 2024 - 11:23 WIB

Bapenda Bangkalan Belanjakan Hampir Seratus Juta Rupiah untuk Beli Pita Printer 

25 September 2024 - 11:09 WIB

Deklarasi Kampanye Damai KPU, Pj Bupati Bangkalan Sayangkan Tempat Duduk Masing-masing Paslon

25 September 2024 - 07:40 WIB

Gelar Deklarasi Kampanye Damai, KPU Bangkalan Ajak Masyarakat Hindari Berita Hoax dan Jangan Mudah Terprovokasi

25 September 2024 - 06:56 WIB

Horeee, PNS Boleh Menghadiri Kampanye Paslon Bupati dan wakil Bupati Bangkalan

24 September 2024 - 22:19 WIB

Pilkada Bangkalan Masuk Tahap Krusial, Bawaslu: Kemaren Sembunyi-sembunyi Sekarang Silahkan Dimanfaatkan

24 September 2024 - 14:08 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA