Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 3 Jan 2022 14:22 WIB ·

Siap-siap, Pasar Tradisional di Pamekasan akan Terapkan E-Retribusi


Siap-siap, Pasar Tradisional di Pamekasan akan Terapkan E-Retribusi Perbesar

PAMEKASAN, Lingkarjatim.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pamekasan akan mengubah sistem retribusi manual menjadi elektronik retribusi atau E-Retribusi di lingkungan pasar tradisional.

Upaya perubahan sistem tersebut dibenarkan oleh Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperindag) Pemkab Pamekasan, Achmad Sjaifuddin.

“Rencana penerapan E-Retribusi ini kami menargetkan tahun ini sudah ada pasar tradisional yang menerapkan,” katanya, Senin (3/1/2022).

Sebagai langkah awal, pihaknya memilih sebagian pasar tradisional yang ada di Pamekasan untuk dijadikan bahan uji coba penerapan sistem E-Retribusi. Salah satunya pasar 17 Agustus, pasar Kolpajung dan pasar gurem.

“Untuk menerapkan sistem E-Retribusi pasar ini, perlu kolaboratif antara petugas pasar dengan para pedagang di pasar tersebut serta dukungan dari petugas pasar,” paparnya.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 8 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Koordinasi Pelatihan Pembuatan Bahan Ajar Digital Interaktif di SMPS Al-hikam Bangkalan

7 September 2024 - 12:14 WIB

Empat Komitmen Utama Mathur Husairi Ketika Dipercaya untuk Menjadi Bupati Bangkalan

7 September 2024 - 11:32 WIB

Nama ManFaat Tagline Berbagi, Paslon Lukman-Fauzan Siap Berbagi ManFaat untuk Rakyat

7 September 2024 - 10:50 WIB

Walaupun Tidak Hadir Saat Deklarasi dan Pendaftaran, Ra Nasih Sebut Lukman-Fauzan Pasangan yang Sangat Ideal

7 September 2024 - 07:14 WIB

Presiden Jokowi Resmikan Flyover Djuanda

6 September 2024 - 17:11 WIB

Ketua Song-osong Lombung Tegaskan Mendukung Pasangan “Manfaat” di Pilkada Bangkalan

6 September 2024 - 16:52 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA