Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 31 May 2023 21:58 WIB ·

Satu Keluarga Mampu Menghasilkan 2,4 Kg Sampah


Satu Keluarga Mampu Menghasilkan 2,4 Kg Sampah Perbesar

Sementara itu, Staf Kesehatan Lingkungan Dinas Kesehatan Kabupaten Sidoarjo, Hargiawansyah Firman Syaifuddin, menyebutkan, penyakit yang sering terjadi akibat limbah rumah tangga adalah seperti infeksi saluran pernapasan, penyakit kulit, diare, dan lainnya. Dalam upaya pencegahan, maka kita harus memahami pentingnya menjaga kebersihan rumah, melakukan pengolahan limbah yang benar, dan mempraktikkan perilaku hidup sehat.

“Jangan sampai kita membuang sampah sembarangan, lalu berdampak pada kesehatan kita. Seperti contoh kita mandi dengan air sumur, lalu tanah di luar tempat kita tinggal adalah tempat pembuangan sampah kita maka air sumur yang berasal dari tanah tersebut akan kita buat untuk mandi dan gosok gigi. Hal ini menyebabkan datangnya penyakit,” terangnya. (Imam Hambali/Hasin)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Suaminya Dibunuh di Depan Anaknya, Istri Korban Menangis Didepan Hakim

25 September 2024 - 11:23 WIB

Bapenda Bangkalan Belanjakan Hampir Seratus Juta Rupiah untuk Beli Pita Printer 

25 September 2024 - 11:09 WIB

Deklarasi Kampanye Damai KPU, Pj Bupati Bangkalan Sayangkan Tempat Duduk Masing-masing Paslon

25 September 2024 - 07:40 WIB

Gelar Deklarasi Kampanye Damai, KPU Bangkalan Ajak Masyarakat Hindari Berita Hoax dan Jangan Mudah Terprovokasi

25 September 2024 - 06:56 WIB

Horeee, PNS Boleh Menghadiri Kampanye Paslon Bupati dan wakil Bupati Bangkalan

24 September 2024 - 22:19 WIB

Pilkada Bangkalan Masuk Tahap Krusial, Bawaslu: Kemaren Sembunyi-sembunyi Sekarang Silahkan Dimanfaatkan

24 September 2024 - 14:08 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA