Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 5 Sep 2022 16:54 WIB ·

Saatnya Produk UMKM Sidoarjo Berambah Mancanegara


Saatnya Produk UMKM Sidoarjo Berambah Mancanegara Perbesar

Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor mengatakan, sudah saatnya para pelaku UMKM Kabupaten Sidoarjo merambah mancanegara. Ia melihat produk-produk UMKM Sidoarjo tidak kalah bersaing dengan produk luar.

“Kemarin Export Center Surabaya itu menarget hanya seribu UMKM untuk 9 provinsi untuk go internasional, bayangkan 300 diantaranya itu UMKM dari Sidoarjo, atau 20 persen dari 9 provinsi itu dari Sidoarjo. Ini adalah satu hal yang harus dibanggakan dan dipupuk kedepan,” katanya.

Muhdlor mengatakan sejak awal dirinya menginginkan UMKM di Kabupaten Sidoarjo ini maju dan berkembang. Oleh karenanya UMKM naik kelas menjadi salah satu visinya menjadi Bupati Sidoarjo.

“Visi awal bupati untuk merubah paradigma bahwa UMKM Sidoarjo dari think local dan act global harus go Internasional,” kata Mudhlor memungkasi. (Imam Hambali/Hasin)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Suaminya Dibunuh di Depan Anaknya, Istri Korban Menangis Didepan Hakim

25 September 2024 - 11:23 WIB

Bapenda Bangkalan Belanjakan Hampir Seratus Juta Rupiah untuk Beli Pita Printer 

25 September 2024 - 11:09 WIB

Deklarasi Kampanye Damai KPU, Pj Bupati Bangkalan Sayangkan Tempat Duduk Masing-masing Paslon

25 September 2024 - 07:40 WIB

Gelar Deklarasi Kampanye Damai, KPU Bangkalan Ajak Masyarakat Hindari Berita Hoax dan Jangan Mudah Terprovokasi

25 September 2024 - 06:56 WIB

Horeee, PNS Boleh Menghadiri Kampanye Paslon Bupati dan wakil Bupati Bangkalan

24 September 2024 - 22:19 WIB

Pilkada Bangkalan Masuk Tahap Krusial, Bawaslu: Kemaren Sembunyi-sembunyi Sekarang Silahkan Dimanfaatkan

24 September 2024 - 14:08 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA