Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 17 Jun 2022 19:11 WIB ·

Puluhan Masyarakat Desa Datangi Kantor DPMD Sampang


Puluhan Masyarakat Desa Datangi Kantor DPMD Sampang Perbesar

Sementara Ketua LSM MDW Sampang Siti Farida mengatakan, kedatangan dirinya ke kantor DPMD murni untuk mendampingi masyarakat dari Desa Asemnonggal dan Desa Pelampa’an dalam rangka menyampaikan apirasi terkait carut marutnya sistem pemerintahan desa di wilayah setempat.

Dirinya menyatakan bahwa banyak hal yang dinilai tidak berjalan semestinya, seperti pengisi BPD, pemberian honor, perubahan perangkat desa yang dilakukan semena-mena, pemberian Surat Keputusan (SK) perangkat dan pengelolaan tanah pecaton.

“Informasinya, tadi pagi di Desa Asemnonggal ada satu perangkat yang diberi SK, ini jelas setingan untuk cari aman. Padahal SK itu dari Januari lalu, bukan tadi pagi,” tegasnya.

Dengan demikian, Siti Farida meminta kepada Pj Desa Pelampa’an dan Pj Desa Asemnonggal untuk menertibkan sistem pemerintahan desa, dan meminta kepada Camat Camplong dan Camat Jrengik memonitoring dan mengevaluasi, begitu juga DPMD mengevaluasi dua Pj tersebut.

“Jika semisal dua Pj itu tidak mempu menertibkan desanya, silahkan buat surat pemunduran diri. Mohon DPMD dan Camat untuk memonitoring dan mengevaluasi dua Pj Kades ini,” tambahnya.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 10 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Suaminya Dibunuh di Depan Anaknya, Istri Korban Menangis Didepan Hakim

25 September 2024 - 11:23 WIB

Bapenda Bangkalan Belanjakan Hampir Seratus Juta Rupiah untuk Beli Pita Printer 

25 September 2024 - 11:09 WIB

Deklarasi Kampanye Damai KPU, Pj Bupati Bangkalan Sayangkan Tempat Duduk Masing-masing Paslon

25 September 2024 - 07:40 WIB

Gelar Deklarasi Kampanye Damai, KPU Bangkalan Ajak Masyarakat Hindari Berita Hoax dan Jangan Mudah Terprovokasi

25 September 2024 - 06:56 WIB

Horeee, PNS Boleh Menghadiri Kampanye Paslon Bupati dan wakil Bupati Bangkalan

24 September 2024 - 22:19 WIB

Pilkada Bangkalan Masuk Tahap Krusial, Bawaslu: Kemaren Sembunyi-sembunyi Sekarang Silahkan Dimanfaatkan

24 September 2024 - 14:08 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA