Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 17 Jun 2022 19:22 WIB ·

Pemkab Pamekasan Optimis Bisa Raih Minimal 10 Medali Emas di Porprov Jatim 2022


Pemkab Pamekasan Optimis Bisa Raih Minimal 10 Medali Emas di Porprov Jatim 2022 Perbesar

PAMEKASAN, Lingkarjatim.com – Sebanyak 23 cabang olahraga (Cabor) Pamekasan dengan 187 atlet siap berkompetisi dengan sportif di Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur ke-VII Tahun 2022.

Dari 23 Cabor yang didelegasikan itu, ada beberapa Cabor yang memiliki potensi besar untuk meraih medali emas.

“Cabor yang potensi raih medali emas diantaranya, Cabor Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia (PTMSI), Cabor Taekwondo, Cabor Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) dan Cabor Futsal,” kata Ketua KONI Pamekasan, Djohan Susanto, (17/6/2022).

Ia mengatakan, ketika melihat semangat dari atlet Pamekasan, Cabor lainnya juga memiliki peluang besar untuk meraih medali, baik itu emas, perak maupun perunggu.

“Tahun kemarin di Porprov VI, Pamekasan mendapatkan sebanyak 9 medali mas dan untuk tahun ini, kami menargetkan lebih dari 9 medali emas, minimalnya 10 emas,” ucap Djohan Susanto.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 7 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Suaminya Dibunuh di Depan Anaknya, Istri Korban Menangis Didepan Hakim

25 September 2024 - 11:23 WIB

Bapenda Bangkalan Belanjakan Hampir Seratus Juta Rupiah untuk Beli Pita Printer 

25 September 2024 - 11:09 WIB

Deklarasi Kampanye Damai KPU, Pj Bupati Bangkalan Sayangkan Tempat Duduk Masing-masing Paslon

25 September 2024 - 07:40 WIB

Gelar Deklarasi Kampanye Damai, KPU Bangkalan Ajak Masyarakat Hindari Berita Hoax dan Jangan Mudah Terprovokasi

25 September 2024 - 06:56 WIB

Horeee, PNS Boleh Menghadiri Kampanye Paslon Bupati dan wakil Bupati Bangkalan

24 September 2024 - 22:19 WIB

Pilkada Bangkalan Masuk Tahap Krusial, Bawaslu: Kemaren Sembunyi-sembunyi Sekarang Silahkan Dimanfaatkan

24 September 2024 - 14:08 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA