Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 16 Dec 2021 15:42 WIB ·

Pemandangan Taman Wijaya Kusuma Semakin Menarik dengan Kolam Air Mancur


Pemandangan Taman Wijaya Kusuma Semakin Menarik dengan Kolam Air Mancur Perbesar

Secara Simbolis, Bupati Sampang Terima Penyerahan CSR dari SKK Migas yakni Perusahaan Medco Energi di Taman Wijaya Kusuma

SAMPANG, Lingkarjatim.com – Bupati Sampang H. Slamet Junaidi secara simbolis menerima penyerahan program Corporate Social Responsibility (CSR) dari SKK Migas yakni Perusahaan Medco Energi di Taman Wijaya Kusuma, Rabu (15/12/21).

Program CSR yang berupa Front Entrance & Kolam Air Mancur Taman Wijaya Kusuma diserahkan oleh Kepala Perwakilan SKK Migas Jabanusa Nurwahidi didampingi Lead Field Relations Medco Energi Hartono kepada Bupati Sampang H. Slamet Junaidi dan Sekdakab H. Yuliadi Setiawan.

Bupati Sampang H. Slamet Junaidi menyampaikan apresiasinya kepada Medco Energi yang telah ikut berkontribusi menyalurkan CSR perusahannya untuk pembangunan, tidak lain seperti memperindah suasana Taman Wijaya Kusuma yang ada di Kota Bahari.

“Dengan adanya pembangunan ini pemandangan Taman Wijaya Kusuma lebih menarik. Dan sinergitas ini patut diteruskan,” tuturnya.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

KPK Tahan Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdor

7 May 2024 - 19:03 WIB

Masih Banyak Masalah Belum Ada Solusi, Dua Statemen Pj Bupati Bangkalan Ini Bikin Ngelus Dada

7 May 2024 - 10:54 WIB

Masyarakat Sidoarjo Diminta Hormati Proses Hukum Bupati Sidoarjo dan Jaga Kondusifitas Daerah

6 May 2024 - 23:15 WIB

Massa Aksi Desak KPK Segera Tangkap Bupati Sidoarjo

6 May 2024 - 19:31 WIB

Dapat Sinyal dari Senior Partai, Mahfud Daftar Cabup Bangkalan ke PDIP

6 May 2024 - 16:14 WIB

Pembuangan Sampah di Arosbaya Mulai Dikeluhkan Warga, Ini Kata Kadis DLH Bangkalan

6 May 2024 - 14:52 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA