Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 24 Nov 2023 08:13 WIB ·

Marak Penipuan Mengatas Namakan DLH Bangkalan, Masyarakat Diminta Berhati-hati


Marak Penipuan Mengatas Namakan DLH Bangkalan, Masyarakat Diminta Berhati-hati Perbesar

Bangkalan, Lingkarjatim.com,- Abdillah, salah satu pengusaha di Bangkalan menjadi korban penipuan. Dirinya bercerita bahwa ada seseorang yang mengaku dari petugas Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Pemkab Bangkalan mendatangi tokonya dan meminta sejumlah uang.

“Modusnya seperti petugas yang buru-buru, mengaku sudah komunikasi sama yang punya, ada semi-semi hipnotisnya,” ucap Abdillah bercerita secara menunjukkan hasil rekaman CCTV di tempat usahanya Kamis (23/11/23).

Dalam rekaman CCTV tersebut terekam seorang wanita masuk ke dalam toko dan langsung menyodorkan sebuah kertas dan meminta uang sejumlah 150.000.

Perempuan tersebut terlihat sangat tenang dan profesional dalam melancarkan modusnya, serta menggunakan sarung tangan. 

Tidak sampai dua menit, perempuan penipu tersebut berhasil mendapatkan uang, bahkan sempat menyerahkan kembalian dengan sangat tenang.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 41 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Suaminya Dibunuh di Depan Anaknya, Istri Korban Menangis Didepan Hakim

25 September 2024 - 11:23 WIB

Bapenda Bangkalan Belanjakan Hampir Seratus Juta Rupiah untuk Beli Pita Printer 

25 September 2024 - 11:09 WIB

Deklarasi Kampanye Damai KPU, Pj Bupati Bangkalan Sayangkan Tempat Duduk Masing-masing Paslon

25 September 2024 - 07:40 WIB

Gelar Deklarasi Kampanye Damai, KPU Bangkalan Ajak Masyarakat Hindari Berita Hoax dan Jangan Mudah Terprovokasi

25 September 2024 - 06:56 WIB

Horeee, PNS Boleh Menghadiri Kampanye Paslon Bupati dan wakil Bupati Bangkalan

24 September 2024 - 22:19 WIB

Pilkada Bangkalan Masuk Tahap Krusial, Bawaslu: Kemaren Sembunyi-sembunyi Sekarang Silahkan Dimanfaatkan

24 September 2024 - 14:08 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA