Menu

Mode Gelap

HUKUM & KRIMINAL · 5 Jun 2023 11:56 WIB ·

Kejadian Kekerasan Terus Berulang, Ketua Ikamaba Menilai Polisi Gagal Menciptakan Rasa Aman di Bangkalan


Kejadian Kekerasan Terus Berulang, Ketua Ikamaba Menilai Polisi Gagal Menciptakan Rasa Aman di Bangkalan Perbesar

Bahkan Saiful Rahman menjelaskan bahwa Tugas dan wewenang Polri di atur dalam UU nomer 2 tahun 2002 tentang Kepolisian, peran polisi adalah sebagai alat negara menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, melindungi, dan mengayomi masyarakat.

“Soal tugas pokok Kepolisian sesuai UU No 2 Tahun 2002 yang dibagi menjadi tiga, yakni Pre-entif, Preventif, dan Represif. Pre-entif ini untuk menghadapi faktor-faktor yang berpotensi untuk munculnya tindakan hukum (dengan himbauan atau pendekatan). Tugas pre-entif diemban oleh Sat Binmas dengan program penyuluhan, salah satu kebijakannya adalah “Satu Desa, Satu Polisi” tutur aktivis mahasiswa tersebut.

Pada kasus yang terus terjadi berulang tersebut, Saiful Rahman menilai kepolisian kecolongan dalam mengantisipasi berbagai tindakan kriminal di kabupaten Bangkalan.

“Polres sepertinya terlalu nyaman
duduk di kursi yang empuk sehingga lupa memproteksi terhadap tindakan kejahatan. Seharusnya mereka menyediakan formulasi dalam menindak berbagai macam tindakan kriminal yang terjadi di Bangkalan” pungkasnya. (Hasin)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Mantan Bupati Probolinggo Kembali Tersandung Kasus, Kali Ini Diduga Menerima Gratifikasi dan Pencucian Uang

2 May 2024 - 18:00 WIB

Beda Keterangan Pj Bupati dan Plt Kepala Disdag Bangkalan, Pedagang Pasar Ancam Demo Besar-besaran

2 May 2024 - 15:04 WIB

Ribuan Calon Mahasiswa Ikuti Seleksi UTBK UTM

30 April 2024 - 20:54 WIB

Pemerintah Sampang Dampingi Pelaku Usaha Kreatif

30 April 2024 - 16:23 WIB

Aneh, Disbudpar Bangkalan Tak Tahu Ada Pengembangan Bangunan Ruko di TRK

30 April 2024 - 11:31 WIB

Mendapat Apresiasi Sebagai Mahasiswa Berprestasi Saat Wisuda, Erlina Bagi 3 Tips Kiat Sukses untuk Mahasiswa

29 April 2024 - 20:21 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA