Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 22 Nov 2021 19:14 WIB ·

Jelang PTM 100 Persen, Pemkot Asesmen Seluruh Sekolah di Surabaya


Jelang PTM 100 Persen, Pemkot Asesmen Seluruh Sekolah di Surabaya Perbesar

Sebelumnya, tenaga ahli Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI, Andani Eka Putra, berkunjung ke Pemkot Surabaya. Dalam pertemuan itu, salah satunya membahas mengenai pelaksanaan PTM di Surabaya.

Kepada Eri, Andani mengatakan bahwa pemerintah pusat ingin menjadikan Kota Surabaya sebagai acuan nasional untuk PTM 100 persen. Pemerintah pusat menilai, Surabaya adalah daerah yang paling siap untuk melaksanakan kebijakan itu.

“Kota Surabaya dijadikan acuan. Karena selama ini asesmennya, cek lapangan, setelah itu melakukan Surveillance 10 persen di sekolah tadi itu ternyata Surabaya yang paling siap,” ujarnya.

Menurut dia, terkait penanganan Covid-19 maupun penyelenggaraan PTM, Kota Surabaya dipandang paling berhasil oleh pemerintah pusat. Makanya kemudian, Surabaya bisa menjadi contoh bagi kabupaten/kota atau kepala daerah lain di Indonesia.

“Ternyata dipandang pemerintah pusat ini (Surabaya) yang terbaik. Sehingga Kota Surabaya bisa dicontohkan ke tempat-tempat (daerah) lainnya,” ujarnya. (Amal)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Naas, Pengendara Sepeda Motor Tewas Dilindas Truk Trailer di Sidoarjo

17 May 2024 - 16:40 WIB

Ratusan Jamaah Haji Akan Segera Diberangkatkan, Kasi Haji dan Umroh Kemenag Bangkalan Berpesan Dua Hal Ini

17 May 2024 - 15:42 WIB

Pj Bupati Tegaskan Bahwa Tidak Ada Fee Apapun di Bangkalan, Jika Ada …..

17 May 2024 - 14:26 WIB

Plt Bupati Sidoarjo Target Job Matching Mampu Menekan angka Pengangguran

16 May 2024 - 17:21 WIB

KPU Bangkalan Lantik 90 Anggota PPK untuk Pilkada 2024

16 May 2024 - 17:18 WIB

DPRD Bangkalan Tetapkan Raperda Fasilitasi Pesantren, Begini Isinya

15 May 2024 - 18:36 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA