Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 16 Feb 2022 07:56 WIB ·

Fakta Baru, Tahanan Kabur MenJebol Tembok dengan Sikat Gigi Bekas dan Bantuan Pihak Kedua


Fakta Baru, Tahanan Kabur MenJebol Tembok dengan Sikat Gigi Bekas dan Bantuan Pihak Kedua Perbesar

Kepala Rutan Kelas IIB Sampang Gatot Tri Raharjo saat memberikan keterangan kepada wartawan. (Foto: Jamaluddin)

SAMPANG, Lingkarjatim.com – Insiden berhasil kaburnya satu tahanan bernama Nawahi  di Rutan kelas IIB Kabupaten Sampang pada Senin (14/2) kemarin mendapatkan fakta baru.

Kepala Rutan Kelas IIB Sampang Gatot Tri Raharjo menyampaikan bahwa kaburnya tahanan narkoba asal Desa Bire Tengah, Kecamatan Sokobenah tersebut diduga ada campur tangan pihak lain.

Menurutnya dugaan tersebut diketahui setelah petugas melakukan pengecekan ke seluruh lokasi, dan berhasil menemukan bekas sikat gigi dan kain yang di ikat-ikat tergelantung di luar tembok belakang Kantor Rutan Sampang. Sedangkan kain tersebut tidak mungkin didapat dari dalam Rutan Sampang, karena penjagaan sangat ketat.

“Satu tahanan yang berhasil kabur itu diduga ada bantuan pihak kedua yang membantu melancarkan aksinya, sebab ada dua bukti yang ditemukan oleh petugas,” tuturnya, Selasa (15/2/2022).

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Bermodal Kedekatan dengan Gus Halim Iskandar, Mas Umam Percaya Diri Akan Mendapatkan Rekom Calon Wagub Sidoarjo

3 May 2024 - 22:33 WIB

Mantan Bupati Probolinggo Kembali Tersandung Kasus, Kali Ini Diduga Menerima Gratifikasi dan Pencucian Uang

2 May 2024 - 18:00 WIB

Beda Keterangan Pj Bupati dan Plt Kepala Disdag Bangkalan, Pedagang Pasar Ancam Demo Besar-besaran

2 May 2024 - 15:04 WIB

Ribuan Calon Mahasiswa Ikuti Seleksi UTBK UTM

30 April 2024 - 20:54 WIB

Pemerintah Sampang Dampingi Pelaku Usaha Kreatif

30 April 2024 - 16:23 WIB

Aneh, Disbudpar Bangkalan Tak Tahu Ada Pengembangan Bangunan Ruko di TRK

30 April 2024 - 11:31 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA