Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 10 Jun 2022 13:31 WIB ·

DPRD Sampang Soroti Pekerjaan Shelter Patung Karapan Sapi Taman Trunojoyo


DPRD Sampang Soroti Pekerjaan Shelter Patung Karapan Sapi Taman Trunojoyo Perbesar

Menanggapi pernyataan tersebut, Kepala Bidang (Kabid) Konservasi Rehabilitasi Lingkungan dan Pertamanan DLH Sampang Imam Irawan membenarkan bahwa, bangunan shelter patung sapi RTH Taman Trunojoyo Sampang tidak menggunakan pondasi sebagai alat pembentu pekuat bangunan.

Menurutnya, dalam bahasa teknis pondasi itu sifatnya perkerasan atau pembantuan. Jadi, meski tidak ada pondasi bangunan itu akan kuat, sebab tidak menahan beban dan urukan shelter patung sapi rekontruksinya memakai pengecoran.

“Memakai pondasi itu masuk pada pemborosan, sebab sudah pakek cor, dan itu juga sebagai pondasi,” jelasnya.

“Kemudian, kekuatan pengecoran dari konsultan perencana umur ekonomisnya 10 tahun, tapi itu item tertentu,” timpalnya.

Sekedar untuk diketahui, proyek RTH Taman Trunojoyo Sampang mendapatkan alokasi anggaran bersumber dari APBD Sampang sebesar Rp 18,9 milliar. Pelaksana proyek PT. Lansekap Karya Abadi yang berada di jalan Gayungsari X1/20 Surabaya. (Jamaluddin/Hasin)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Naas, Pengendara Sepeda Motor Tewas Dilindas Truk Trailer di Sidoarjo

17 May 2024 - 16:40 WIB

Ratusan Jamaah Haji Akan Segera Diberangkatkan, Kasi Haji dan Umroh Kemenag Bangkalan Berpesan Dua Hal Ini

17 May 2024 - 15:42 WIB

Pj Bupati Tegaskan Bahwa Tidak Ada Fee Apapun di Bangkalan, Jika Ada …..

17 May 2024 - 14:26 WIB

Plt Bupati Sidoarjo Target Job Matching Mampu Menekan angka Pengangguran

16 May 2024 - 17:21 WIB

KPU Bangkalan Lantik 90 Anggota PPK untuk Pilkada 2024

16 May 2024 - 17:18 WIB

DPRD Bangkalan Tetapkan Raperda Fasilitasi Pesantren, Begini Isinya

15 May 2024 - 18:36 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA