Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 15 Nov 2023 16:14 WIB ·

Distribusi Pupuk Masih Bermasalah, Puluhan Pemuda Datangi Kantor DPRD Bangkalan


Distribusi Pupuk Masih Bermasalah, Puluhan Pemuda Datangi Kantor DPRD Bangkalan Perbesar

Sementara itu, Kepala Seksi (Kasi) Perencanaan Pertanian pada Dinas Pertanian Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan (Dispertapahorbun) Pemkab Bangkalan Hendry Kusuma Karyadinata memastikan kuota pupuk untuk desa Lerpak masih melimpah dan dinilai bisa mencukupi kebutuhan petani di Lerpak, namun yang perlu diperbaiki menurut Hendry sistem penebusannya agar tidak ada lagi yang tidak kebagian.

“Saya pastikan kuota pupuk untuk desa Lerpak ini cukup, tinggal bagaimana teknis penebusannya yang harus diperbaiki, kami dari awal sudah menyampaikan penebusan pupuk ini secara kelompok, namun di Geger ini sampai sekarang masih belum bisa menerapkan mekanisme itu,” Pungkasnya. (Muhidin/Hasin)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 13 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Suaminya Dibunuh di Depan Anaknya, Istri Korban Menangis Didepan Hakim

25 September 2024 - 11:23 WIB

Bapenda Bangkalan Belanjakan Hampir Seratus Juta Rupiah untuk Beli Pita Printer 

25 September 2024 - 11:09 WIB

Deklarasi Kampanye Damai KPU, Pj Bupati Bangkalan Sayangkan Tempat Duduk Masing-masing Paslon

25 September 2024 - 07:40 WIB

Gelar Deklarasi Kampanye Damai, KPU Bangkalan Ajak Masyarakat Hindari Berita Hoax dan Jangan Mudah Terprovokasi

25 September 2024 - 06:56 WIB

Horeee, PNS Boleh Menghadiri Kampanye Paslon Bupati dan wakil Bupati Bangkalan

24 September 2024 - 22:19 WIB

Pilkada Bangkalan Masuk Tahap Krusial, Bawaslu: Kemaren Sembunyi-sembunyi Sekarang Silahkan Dimanfaatkan

24 September 2024 - 14:08 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA