Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 21 Mar 2022 17:17 WIB ·

Disdik Sampang Berencana Launching  Gabungan Data Siswa dari Tiga Cabang Intansi Pendidikan


Disdik Sampang Berencana Launching  Gabungan Data Siswa dari Tiga Cabang Intansi Pendidikan Perbesar

Salah satu siswa SMPN 1 Sampang. (Foto: Istimewa)

SAMPANG, Lingkarjatim.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sampang melalui Dinas Pendidikan (Disdik) setempat berencana akan menggabungkan data siswa dari 3 cabang instansi pendidikan yang ada di Kota Bahari.

Pasalnya, 3 cabang instansi pendidikan itu terdiri dari Disdik Sampang, Cabang Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur Wilayah Kabupaten Sampang dan Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Sampang.

Kepala Disdik Sampang melalui Sekretarisnya Arif Budiansor menyampaikan, tahun ini pihaknya berencana akan meluncurkan inovasi satu pintu terkait data pendidikan dari 3 cabang instansi. Tujuannya untuk efektivitas data siswa, seperti siswa yang sudah lulus sekolah ataupun belum lulus sekolah.

Namun, sementara ini nama inovasi tidak bisa diuraikan, sebab belum di launching. Tetapi yang jelas dari inovasi itu ada aplikasi Dasbord yang menggabungkan data dari Dinas Pendidikan, Cabang Dinas Provinsi, dan Kemenag Sampang.

“Semuanya sudah mulai proses. Kalau untuk nama inovasi mungkin Kepala Dinas sudah mempersiapkan, dan minggu depan ini akan dilaunching di hadapan Bupati Sampang,” tuturnya, Senin (21/3/2022).

“Sementara ini masih dipersiapkan, sebab data itu tidak cukup dari Disdik, tapi Cabang Dinas dan Kemenag. Keduanya bukan otoritas kami, jadi punya wilayah tersendiri,” timpalnya.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 10 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Suaminya Dibunuh di Depan Anaknya, Istri Korban Menangis Didepan Hakim

25 September 2024 - 11:23 WIB

Bapenda Bangkalan Belanjakan Hampir Seratus Juta Rupiah untuk Beli Pita Printer 

25 September 2024 - 11:09 WIB

Deklarasi Kampanye Damai KPU, Pj Bupati Bangkalan Sayangkan Tempat Duduk Masing-masing Paslon

25 September 2024 - 07:40 WIB

Gelar Deklarasi Kampanye Damai, KPU Bangkalan Ajak Masyarakat Hindari Berita Hoax dan Jangan Mudah Terprovokasi

25 September 2024 - 06:56 WIB

Horeee, PNS Boleh Menghadiri Kampanye Paslon Bupati dan wakil Bupati Bangkalan

24 September 2024 - 22:19 WIB

Pilkada Bangkalan Masuk Tahap Krusial, Bawaslu: Kemaren Sembunyi-sembunyi Sekarang Silahkan Dimanfaatkan

24 September 2024 - 14:08 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA