Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 5 May 2022 19:13 WIB ·

Bupati Sampang Jaring Pemikiran Cemerlang Bersama Pimpinan Parpol


Bupati Sampang Jaring Pemikiran Cemerlang Bersama Pimpinan Parpol Perbesar

Pada kesempatan tersebut, berbagai aspirasi disampaikan oleh pimpinan parpol diantaranya perihal pembangunan infrastruktur dan pupuk subsidi untuk petani di Sampang.

Namun, untuk pupuk subsidi, pihaknya mengaku sudah berusaha menambah kuota untuk Kabupaten Sampang kepada Dirut Petrokimia melalui Kementrian Pertanian.

“Di awal memimpin setelah dihitung, kita membutuhkan 700 Miliar untuk membangun Jalan Kabupaten, sedangkan belanja modal kita setiap tahun hanya 60-70 miliar, walaupun kondisinya demikian namun kami tetap optimis dan berusaha mencari pos anggaran lain untuk membangun Kabupaten Sampang,” cetusnya.

“Terkait pupuk yang terjadi di lapangan ditemukan kasus penyelundupan di tiga lokasi berbeda, ini menjadi atensi kita bagaimana sama-sama mengawal agar hal seperti ini tidak terjadi kembali,” tutupnya. (Jamaluddin/Hasin)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Naas, Pengendara Sepeda Motor Tewas Dilindas Truk Trailer di Sidoarjo

17 May 2024 - 16:40 WIB

Ratusan Jamaah Haji Akan Segera Diberangkatkan, Kasi Haji dan Umroh Kemenag Bangkalan Berpesan Dua Hal Ini

17 May 2024 - 15:42 WIB

Pj Bupati Tegaskan Bahwa Tidak Ada Fee Apapun di Bangkalan, Jika Ada …..

17 May 2024 - 14:26 WIB

Plt Bupati Sidoarjo Target Job Matching Mampu Menekan angka Pengangguran

16 May 2024 - 17:21 WIB

KPU Bangkalan Lantik 90 Anggota PPK untuk Pilkada 2024

16 May 2024 - 17:18 WIB

DPRD Bangkalan Tetapkan Raperda Fasilitasi Pesantren, Begini Isinya

15 May 2024 - 18:36 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA