Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 18 Nov 2021 21:05 WIB ·

Berkunjung Kebangkalan, Ini yang dilakukan Ketua PB NU KH Said Aqil Siradj


Berkunjung Kebangkalan, Ini yang dilakukan Ketua PB NU KH Said Aqil Siradj Perbesar

Pada saat ziarah, dirinya juga mengaku berdoa meminta kepada Allah untuk diberikan kekuatan iman dan keselamatan.

“Doa minta iman, selamat dunia akhirat ilmu yang bermanfaat Rizki yang barokah,” Ucapnya.

Ia berharap masyarakat Madura bisa tetap menjaga toleransi antar ummat beragama, berprilaku baik antar sesama dan bisa menjadi orang yang tegak di tengah, tidak terlalu keras (fundamentalis) dan terlalu bebas (liberalisme).

“Islam yang toleran, islam yang moderat, Islam yang tasamuh dan tawassuth,” Ujarnya.

Selesai berziarah, KH Said Aqil Siradj sempat singgah ke kantor lembaga Lajnah Turots Ilmi Syaikhona Mohammad Kholil yang berada di sekitar komplek pemakaman.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 11 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Suaminya Dibunuh di Depan Anaknya, Istri Korban Menangis Didepan Hakim

25 September 2024 - 11:23 WIB

Bapenda Bangkalan Belanjakan Hampir Seratus Juta Rupiah untuk Beli Pita Printer 

25 September 2024 - 11:09 WIB

Deklarasi Kampanye Damai KPU, Pj Bupati Bangkalan Sayangkan Tempat Duduk Masing-masing Paslon

25 September 2024 - 07:40 WIB

Gelar Deklarasi Kampanye Damai, KPU Bangkalan Ajak Masyarakat Hindari Berita Hoax dan Jangan Mudah Terprovokasi

25 September 2024 - 06:56 WIB

Horeee, PNS Boleh Menghadiri Kampanye Paslon Bupati dan wakil Bupati Bangkalan

24 September 2024 - 22:19 WIB

Pilkada Bangkalan Masuk Tahap Krusial, Bawaslu: Kemaren Sembunyi-sembunyi Sekarang Silahkan Dimanfaatkan

24 September 2024 - 14:08 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA