Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 1 Apr 2022 07:44 WIB ·

Bebek Sinjay Absen di Festival 1001 Menu Bebek Bangkalan


Bebek Sinjay Absen di Festival 1001 Menu Bebek Bangkalan Perbesar

Wakil Gubernur Jawa Timur, Emil Dardak menyampaikan bahwa posisi Kabupaten Bangkalan yang strategis memiliki kelebihan tersendiri serta banyak peluang untuk bisa dimaksimalkan terutama bagi para pengusaha kuliner.

“Saat ini kita di Jawa Timur terus berupaya untuk Bangkit setelah pandemi, dan ini selaras sehingga dari Bangkalan bisa menjadi salah satu kebangkitan di Jawa Timur,” ucapnya penuh optimis gerakan ekonomi pasca pandemi akan terus bangkit.

Menparekaraf, Sandiaga Uno mengapresiasi adanya Festival 1001 menu Bebek yang di gelar pada kesempatan kali ini, menurutnya saat ini adalah momentum untuk para pelaku usaha terutama pengusaha kuliner untuk berupaya bangkit setelah pandemi.

“Saya rasa ini bagus, tadi saya sempat mencoba sate bebek kecap, rasanya benar-benar enak dan saya rasa ini akan menjadi menu kuliner unggulan ya di Bangkalan, tadi saya sudah minta kepada panitia untuk dilengkapi ceritanya, karena harus ada ceritanya tuh bagaimana bisa sampai ada festival 1001 menu bebek di Bangkalan,” ucap mantan calon Wakil presiden tersebut.

Untuk saat ini, menurutnya menjadi pengusaha kuliner saja tidak cukup, dan harus kreatif agar bisa dengan mudah bersaing.

“Nah nanti kami juga akan menjadikan menu wisata 1001 menu bebek ini menjadi salah satu menu kreatif unggulan di Bangkalan,” lanjutnya.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 27 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Suaminya Dibunuh di Depan Anaknya, Istri Korban Menangis Didepan Hakim

25 September 2024 - 11:23 WIB

Bapenda Bangkalan Belanjakan Hampir Seratus Juta Rupiah untuk Beli Pita Printer 

25 September 2024 - 11:09 WIB

Deklarasi Kampanye Damai KPU, Pj Bupati Bangkalan Sayangkan Tempat Duduk Masing-masing Paslon

25 September 2024 - 07:40 WIB

Gelar Deklarasi Kampanye Damai, KPU Bangkalan Ajak Masyarakat Hindari Berita Hoax dan Jangan Mudah Terprovokasi

25 September 2024 - 06:56 WIB

Horeee, PNS Boleh Menghadiri Kampanye Paslon Bupati dan wakil Bupati Bangkalan

24 September 2024 - 22:19 WIB

Pilkada Bangkalan Masuk Tahap Krusial, Bawaslu: Kemaren Sembunyi-sembunyi Sekarang Silahkan Dimanfaatkan

24 September 2024 - 14:08 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA