Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 1 Apr 2022 14:00 WIB ·

Alokasi Dana Hibah Disdik Bangkalan Capai Rp 28 Milyar


Alokasi Dana Hibah Disdik Bangkalan Capai Rp 28 Milyar Perbesar

Ilustrasi google

BANGKALAN, Lingkarjatim.com – Dinas Pendidikan (Disdik) Bangkalan mendapatkan alokasi dana hibah tahun 2022 sebesar Rp 28 milyar.

Anggaran yang cukup fantastis itu dialokasikan untuk jenis program fisik dan nonfisik, seperti pembangunan gedung sekolah dan pengadaan sarana teknologi informasi dan komunikasi (TIK).

Hal itu diungkapkan oleh Kasi Program Disdik Bangkalan Fitriyah. Menurutnya, belanja hibah nonfisik yang melekat di lembaganya bantuan operasional pendidikan (BOP) dan beberapa program sejenisnya.

Sedangkan belanja hibah fisik berupa pembangunan gedung sekolah swasta serta pemberian bantuan sarana dan prasarana seperti pengadaan bantuan teknologi informasi dan komunikasi (TIK).

“Dana itu untuk pokok pikiran (pokir), BOP dan beberapa program lainnya,” ujarnya saat dihubungi melalui telepon, Jumat (01/04/2022).

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 5 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Suaminya Dibunuh di Depan Anaknya, Istri Korban Menangis Didepan Hakim

25 September 2024 - 11:23 WIB

Bapenda Bangkalan Belanjakan Hampir Seratus Juta Rupiah untuk Beli Pita Printer 

25 September 2024 - 11:09 WIB

Deklarasi Kampanye Damai KPU, Pj Bupati Bangkalan Sayangkan Tempat Duduk Masing-masing Paslon

25 September 2024 - 07:40 WIB

Gelar Deklarasi Kampanye Damai, KPU Bangkalan Ajak Masyarakat Hindari Berita Hoax dan Jangan Mudah Terprovokasi

25 September 2024 - 06:56 WIB

Horeee, PNS Boleh Menghadiri Kampanye Paslon Bupati dan wakil Bupati Bangkalan

24 September 2024 - 22:19 WIB

Pilkada Bangkalan Masuk Tahap Krusial, Bawaslu: Kemaren Sembunyi-sembunyi Sekarang Silahkan Dimanfaatkan

24 September 2024 - 14:08 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA