Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 10 Mar 2020 15:23 WIB ·

80 Persen Napi Lapas Pamekasan Kasus Narkoba


80 Persen Napi Lapas Pamekasan Kasus Narkoba Perbesar

Ilustrasi

PAMEKASAN, Lingkarjatim.com – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II A Pamekasan saat ini dihuni kurang lebih 1.200 Nara Pidana (Napi). Dari jumlah itu, 80 persennya merupakan napi kasus Narkoba.

“warga binaan paling banyak kasus narkoba,” kata Kalapas Kelas II A Pamekasan, Hanafi, Selasa, (10/3/2020).

Menurut dia, di Pamekasan sebenarnya ada lapas khusus Narkoba, namun karena di Lapas Narkotika sendiri sudah tidak muat maka dialihkan terhadap Lapas umum yakni Lapas Kelas II A Pamekasan.

“Warga binaan yang ada di sini tidak hanya masyarakat asal Pamekasan melainkan juga hampir dari Kabupaten Kota yang ada di Jawa Timur dan termasuk sebagian dari luar Jawa Timur, tapi untuk kasus Narkoba di Pamekasan sendiri saat ini mengalami peningkatan,” paparnya.

Hanafi menilai seorang Napi pada dasarnya bukan orang jahat, cuman mereka tersesat sehingga perbuatannya menyalahi aturan perundang-undangan yang berlaku.

“selama kami membina, ternyata mereka masih ada keinginan untuk berbuat lebih baik dan maka dari tolong bantu kami untuk bagaima mereka menjadi lebih baik,” imbuhnya.

(Supyanto Efendi)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Suaminya Dibunuh di Depan Anaknya, Istri Korban Menangis Didepan Hakim

25 September 2024 - 11:23 WIB

Bapenda Bangkalan Belanjakan Hampir Seratus Juta Rupiah untuk Beli Pita Printer 

25 September 2024 - 11:09 WIB

Deklarasi Kampanye Damai KPU, Pj Bupati Bangkalan Sayangkan Tempat Duduk Masing-masing Paslon

25 September 2024 - 07:40 WIB

Gelar Deklarasi Kampanye Damai, KPU Bangkalan Ajak Masyarakat Hindari Berita Hoax dan Jangan Mudah Terprovokasi

25 September 2024 - 06:56 WIB

Horeee, PNS Boleh Menghadiri Kampanye Paslon Bupati dan wakil Bupati Bangkalan

24 September 2024 - 22:19 WIB

Pilkada Bangkalan Masuk Tahap Krusial, Bawaslu: Kemaren Sembunyi-sembunyi Sekarang Silahkan Dimanfaatkan

24 September 2024 - 14:08 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA