Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 15 Mar 2024 10:36 WIB ·

Aksi Pencurian Motor di Masjid Pliyang Sampang Terekam CCTV


Aksi Pencurian Motor di Masjid Pliyang Sampang Terekam CCTV Perbesar

SAMPANG, Lingkarjatim.com – Aksi pencurian sepeda motor di Masjid Al Hidayah Pliyang jalan Jaksa Agung Suprapto, Kabupaten Sampang,  Madura, Jawa Timur terekam Closed-Cirkuit Television (CCTV) Masjid.

Aksi pencurian motor itu terjadi pada kamis (14/3) kemarin saat pemiliknya sholat magrib berjemaah. Hasil rekaman CCTV pencuri/pelaku merupakan seorang pemuda yang mengenakan kaos warna hijau. Ia juga memakai sarung tetapi tidak berkopyah.

Pencuri itu menyelinap ke area dalam pagar masjid, dan bahkan sempat ke kamar mandi untuk mengecek keberadaan jemaah. Keadaan dirasa sudah aman, maling tersebut langsung membawa kabur motor yang terparkir dihalaman dalam pagar masjid, tanpa menyalakan mesin tetapi dengan memundurkan kendaraan.

Setelah berada di luar Masjid tepatnya di jalan Raya Jaksa Agung Suprapto, motor dikemudikan hanya melaju mengikuti turunan tanjakan dari ketinggian lokasi Masjid tanpa diketahui oleh siapapun.

“Ia maling motor jemaah di Masjid itu terekam CCTV Masjid,” ujar Munawar Bendahara Takmir Masjid yang juga menjadi Ketua Remaja Masjid (Remas), Jum’at (15/3/2024).

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 40 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Suaminya Dibunuh di Depan Anaknya, Istri Korban Menangis Didepan Hakim

25 September 2024 - 11:23 WIB

Bapenda Bangkalan Belanjakan Hampir Seratus Juta Rupiah untuk Beli Pita Printer 

25 September 2024 - 11:09 WIB

Deklarasi Kampanye Damai KPU, Pj Bupati Bangkalan Sayangkan Tempat Duduk Masing-masing Paslon

25 September 2024 - 07:40 WIB

Gelar Deklarasi Kampanye Damai, KPU Bangkalan Ajak Masyarakat Hindari Berita Hoax dan Jangan Mudah Terprovokasi

25 September 2024 - 06:56 WIB

Horeee, PNS Boleh Menghadiri Kampanye Paslon Bupati dan wakil Bupati Bangkalan

24 September 2024 - 22:19 WIB

Pilkada Bangkalan Masuk Tahap Krusial, Bawaslu: Kemaren Sembunyi-sembunyi Sekarang Silahkan Dimanfaatkan

24 September 2024 - 14:08 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA