Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 15 Oct 2023 18:55 WIB ·

Terkait Baner Penolakan Kunjungan Menteri Agama di Bangkalan, Begini Tanggapan Gus Yaqut


Terkait Baner Penolakan Kunjungan Menteri Agama di Bangkalan, Begini Tanggapan Gus Yaqut Perbesar

BANGKALAN, Lingkarjatim.com – Kedatangan Ketua Umum Pimpinan Pusat GP Ansor, H. Yaqut Cholil Qoumas (Gus Yaqut) ke Kabupaten Bangkalan disambut dengan Banner Penolakan di akses jalan arah Surabaya Madura.

Belum diketahui pasti siapa yang memasang banner penolakan tersebut, hanya tercantum keterangan dengan mengatasnamakan Kelompok Rakyat Bangkalan (Kerab), adapun caption dari Banner tersebut bertuliskan “Tolak kedatangan Menteri Agama, H. Yaqut Cholil Qoumas di bumi Bangkalan Madura, Bid’ah kedatangannya,” Tulis baliho yang viral di medsos tersebut.

Saat diminta tanggapan prihal banner tersebut, Gus Yaqut sapaan akrabnya mengaku tidak mempermasalahkan hal tersebut, dirinya mengatakan bahwa kedatangannya ke kota Dzikir dan Sholawat hanya ingin mengalap barokah, karena menurutnya adanya Ansor tidak lepas dari adanya Nahdlatul Ulama (NU), dan Bangkalan merupakan guru dari pendiri NU, Kiyai H. Hasyim Asy’ari.

“Ya kan yang nolak banner, gak apa apa, cuma banner aja,” Ucapnya, saat diwawancarai awak media, Minggu (15/10/23).

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 27 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Wow, Bapenda Habiskan Rp. 74 Juta untuk Jasa Konsultasi Update Sofware SIPD 2024

13 September 2024 - 08:33 WIB

Tidak Hanya Menghabiskan Setengah Miliar Lebih untuk Seragam Linmas, Pol PP Bangkalan Juga Sewa Mobil Dinas Seharga Rp.230 Juta

12 September 2024 - 07:29 WIB

Kasus Korupsi Insentif BPPD Sidoarjo, Penasehat Hukum Siskawati Yakin Kliennya Divonis Bebas

11 September 2024 - 17:59 WIB

SD Al Muslim Gelar Simulasi Bencana Gempa Bumi

11 September 2024 - 07:17 WIB

Memberi Kesempatan Kerja ke Penyandang Disabilitas, RSUD Syamrabu Bangkalan Mendapat Pujian

11 September 2024 - 07:13 WIB

Pemkab Sidoarjo Beri Rp 5 Juta ke Setiap Pedagang Korban Kebakaran di Pasar Krian

10 September 2024 - 18:32 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA