Menu

Mode Gelap

HUKUM & KRIMINAL · 5 Jun 2023 09:22 WIB ·

Pasca Carok di Tanah Merah Laok, Kapolres Bangkalan Terjunkan Anggota Brimob untuk Meredam Suasana


Pasca Carok di Tanah Merah Laok, Kapolres Bangkalan Terjunkan Anggota Brimob untuk Meredam Suasana Perbesar

Bangkalan, Lingkarjatim.com,- Kekerasan kembali terjadi di kabupaten Bangkalan, kali ini terjadi di desa tanah merah Laok, kecamatan Tanah Merah Bangkalan dengan jumlah korban tujuh orang dilarikan kerumah sakit orang yang kemudian satu orang meninggal dunia.

Kapolres Bangkalan AKBP Febri Isman Jaya mengatakan bahwa kejadian terjadi sekitar pukul 07.00 di Minggu pagi.

“Tapi untung tim kita dari Polsek dan polres bergerak cepat untuk meredam situasi terkini,” ucapnya kepada media Minggu (04/06/23).

Mencegah meluasnya kejadian tersebut, dirinya juga mengaku sudah menempatkan Brimob di Polsek setempat.

“Kami juga sudah menempatkan teman-teman dari brimob di Polsek untuk mencegah tidak meluas kejadian ini,”tegasnya.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 2 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Dari Empat Nama Figur yang Siap Maju Menjadi Calon Bupati Bangkalan 2024, Siapa Jagoan Kalian?

5 May 2024 - 20:17 WIB

Ra Imam Siap Menjadi Calon Bupati Bangkalan di Pilkada 2024

5 May 2024 - 12:45 WIB

Upacara Hardikans, Disdik Sampang Mengajak Semua Elemen untuk Mewujudkan Mutu Pendidikan yang Lebih Baik

4 May 2024 - 13:29 WIB

Tarif Harga Dasar Air Tanah di Sampang Naik yang Awalnya 350 Sekarang 3000 Per Kubik, Ternyata Ini Penyebabnya

4 May 2024 - 07:24 WIB

Bermodal Kedekatan dengan Gus Halim Iskandar, Mas Umam Percaya Diri Akan Mendapatkan Rekom Calon Wabup Sidoarjo

3 May 2024 - 22:33 WIB

Mantan Bupati Probolinggo Kembali Tersandung Kasus, Kali Ini Diduga Menerima Gratifikasi dan Pencucian Uang

2 May 2024 - 18:00 WIB

Trending di HUKUM & KRIMINAL