Menu

Mode Gelap

Uncategorized · 1 Dec 2022 13:12 WIB ·

Biaya Listrik Diskominfo Bangkalan Mencapai 178 Juta Lebih


Biaya Listrik Diskominfo Bangkalan Mencapai 178 Juta Lebih Perbesar

Bangkalan, Lingkarjatim.com,- Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Bangkalan menghabiskan anggaran sebesar seratus juta lebih untuk biaya pembayaran listrik kantor.

Anggaran ratusan juta lebih tersebut diketahui bersumber dari APBD tahun 2022 pemerintah Kabupaten Bangkalan.

Berdasarkan data yang dimiliki oleh tim media Lingkarjatim.com Diskominfo mengangarkan  sebesar Rp. 178.400.000 untuk biaya listrik kantor selama satu tahun di tahun 2022 kali ini.

Kadiskominfo Bangkalan Agus Sugianto Zain  saat di konfirmasi perihal anggaran tersebut membenarkan.

Menurutnya anggaran listrik memang tinggi karena terdapat server di kantornya.

“Kebutuhan daya listrik kita besar karena untuk menopang server,” ucapnya Rabu (30/11/22).

Tidak hanya server, menurutnya biaya listrik tersebut juga mencakup beberapa tempat lainnya yang di jadikan satu.

“selain itu jadi satu rekening pembayaran untuk radio, kantor Kokisi Informasi dan videotron,” tuturnya.

Bahkan Agus sapaan akrabnya mengatakan bahwa anggaran tersebut sebenarnya masih belum mencukupi.

“itupun belum cukup karena di kita tersedia 155 juta,” pungkasnya. (Hasin)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 2 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Gandeng ICW, Kampus UTM Gelar Pendidikan Anti Korupsi

26 September 2024 - 15:41 WIB

Abdi Desa PMII UTM, Begini Antusias Masyarakat Pendabah, Kamal Bangkalan.

10 September 2024 - 17:08 WIB

Buka Pendaftaran Paslon Bupati dan Wakil Bupati Bangkalan 2024, KPU Sosialisasi Syarat Terbaru yang Harus Dipenuhi

26 August 2024 - 17:09 WIB

Jalan Desa Gemurung-Tebel Rusak, Begini Respon Pemkab Sidoarjo

14 March 2024 - 16:11 WIB

20 Warga Binaan Umat Hindu di Jatim Peroleh Remisi Nyepi

11 March 2024 - 15:54 WIB

GERAK CEPAT MEMBANGUN DESA; KKN 03 STAI AL-HAMIDIYAH BANGKALAN SUKSES TERAPKAN PROGRAM BLUE GREEN ECONOMY

6 January 2024 - 20:24 WIB

Trending di Uncategorized