Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 23 Oct 2022 17:33 WIB ·

Hujan Disertai Angin Kencang, Belasan Rumah Rusak dan Pohon Roboh


Hujan Disertai Angin Kencang, Belasan Rumah Rusak dan Pohon Roboh Perbesar

Belasan Rumah di Buduran Terkena Angin Kencang. (Foto: Istimewa)

SIDOARJO, Lingkarjatim.com – Hujan daras dan disertai angin kencamg di wilayah Sidoarjo. Akibat hujan dan angin, belasan rumah rusak dan pohon roboh dan di Desa Entalsewu, Kecamatan Buduruan, Ahad (23/10/2022).

Berdasar pada informasi dihimpun yang berhasil di peroleh, belasan rumah warga di Entalsewu RT 14 RW 04 Buduran Sidoarjo tersebut rata-rata tersapu angin dibagian atap.

“Kejadiannya tadi sekitar antara jam 14.00 – 14.30 mas. Sementara ini saya masih mendata warga saya yang terkena dampak angin ini tadi,” kata Sumandar Ketua RT setempat.

Kata Sumandar, dari data sementara ada banyak belasan rumah yang terkena dampak. Bahkan bagian atap mabur hingga satu rumah roboh. Selain itu, dikabarkan dua warga menjadi korban atas insiden ini.

“Namanya korban Sri Winarti dan Sri Winarsih. Korban tertimpa reruntuhan atap saat didalam rumah pas waktu kejadian tadi,” ujar Sumandar.

Sumandar juga mengatakan bahwa kedua korban saat ini sedang dilarikan ke Rumah Sakit untuk perawatan lebih lanjut. Di sekitar wilayah Sidoarjo kota hujan deras dan disertai angin beliung. (Imam Hambali/Hasin)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Naas, Pengendara Sepeda Motor Tewas Dilindas Truk Trailer di Sidoarjo

17 May 2024 - 16:40 WIB

Ratusan Jamaah Haji Akan Segera Diberangkatkan, Kasi Haji dan Umroh Kemenag Bangkalan Berpesan Dua Hal Ini

17 May 2024 - 15:42 WIB

Pj Bupati Tegaskan Bahwa Tidak Ada Fee Apapun di Bangkalan, Jika Ada …..

17 May 2024 - 14:26 WIB

Plt Bupati Sidoarjo Target Job Matching Mampu Menekan angka Pengangguran

16 May 2024 - 17:21 WIB

KPU Bangkalan Lantik 90 Anggota PPK untuk Pilkada 2024

16 May 2024 - 17:18 WIB

DPRD Bangkalan Tetapkan Raperda Fasilitasi Pesantren, Begini Isinya

15 May 2024 - 18:36 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA