Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 25 Jul 2022 09:30 WIB ·

Ulama dan santri Doakan Ganjar Untuk Pilpres 2024


Ulama dan santri Doakan Ganjar Untuk Pilpres 2024 Perbesar

SURABAYA – Ribuan ulama dan santri bersama Sahabat Ganjar menggelar Istigasah dan Selawat Akbar, di Pondok Pesantren Hamalatul Quran, Kecamatan Jogoroto, Kabupaten Jombang, Minggu malam (24/7/2022). Selain untuk mendukung Ganjar Pranowo, kegiatan ini juga sebagai ajang silahturahmi serta memanjatkan doa bersama untuk Indonesia yang sejahtera.

Para ulama dan santri juga mendoakan agar Ganjar Pranowo dapat menjadi Presiden Republik Indonesia pada periode 2024-2029 mendatang. Diawali dengan membaca ayat suci Alquran, kegiatan di Kota Santri ini berjalan penuh hikmat.

Dimana pada kegiatan ini menjadi semakin semarak, karena terdapat penampilan hadrah dari para santri. Lalu dilanjutkan dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya dan juga pemutaran video Ganjar Pranowo sebagai keluarga ulama.

Pada kesempatan ini juga tidak lupa terdapat sambutan dari Pengasuh Pondok Pesantren Hamalatul Quran KH Ainul Yaqin SQ, sambutan dari Dewan Pembina Sahabat Ganjar Gus Khayat, dan sambutan dari kaum ulama KH Ahmad Rifai MA.

“Dengan berkumpulnya para ulama dan santri di Pondok Pesantren Hamalatul Quran yang kita banggakan ini. Mari kita sama-sama memanjatkan doa kepada Allah SWT agar bapak Ganjar Pranowo dapat dilancarkan pada 2024 mendatang,” kata Hamalatul Quran, KH Ainul Yaqin SQ.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Mantan Bupati Probolinggo Kembali Tersandung Kasus, Kali Ini Diduga Menerima Gratifikasi dan Pencucian Uang

2 May 2024 - 18:00 WIB

Beda Keterangan Pj Bupati dan Plt Kepala Disdag Bangkalan, Pedagang Pasar Ancam Demo Besar-besaran

2 May 2024 - 15:04 WIB

Ribuan Calon Mahasiswa Ikuti Seleksi UTBK UTM

30 April 2024 - 20:54 WIB

Pemerintah Sampang Dampingi Pelaku Usaha Kreatif

30 April 2024 - 16:23 WIB

Aneh, Disbudpar Bangkalan Tak Tahu Ada Pengembangan Bangunan Ruko di TRK

30 April 2024 - 11:31 WIB

Mendapat Apresiasi Sebagai Mahasiswa Berprestasi Saat Wisuda, Erlina Bagi 3 Tips Kiat Sukses untuk Mahasiswa

29 April 2024 - 20:21 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA