Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 17 Jun 2022 14:22 WIB ·

Makam Siswa SD Dibongkar, Ini Penyebabnya


Makam Siswa SD Dibongkar, Ini Penyebabnya Perbesar

Foto: CNN Indonesia

Jakarta, lingkarJatim.com – Tim forensik RS Bhayangkara Polda Sumut membongkar kuburan (ekshumasi) siswa pria sekolah dasar berinisial MIA yang tewas diduga dirundung teman-temannya.

Bocah laki-laki usia 11 itu merupakan siswa SDN 023971 Kelurahan Payaroba, Kecamatan Binjai Barat, Kota Binjai Barat Provinsi Sumatera Utara. Ia tewas diduga dirundung hingga dipukuli teman-temannya.

“Menanggapi laporan dari masyarakat, Polres Binjai melaksanakan pengamanan ekshumasi sebagai tindak lanjut dari penanganan dan penyidikan,” kata Kasi Humas Polres Binjai, Iptu Junaidi, Kamis (16/6) Seperti yang telah di muat oleh Media CNN Indonesia Jum’at (17/6/2022).

“Tim Forensik RS Bhayangkara Polda Sumut dipimpin oleh dr Mistar Ritonga beserta anggota yang mendapat pengawalan dari unsur kepolisian dan dihadiri oleh keluarga korban,” jelasnya.

Hasil pemeriksaan ekshumasi dan autopsi, tambahnya, didapatkan memar di pipi kanan, dahi kiri dan perut kiri. Kemudian ditemukan resapan darah di kulit kepala bagian dalam pada pipi kiri, dahi kiri dan perut kiri

“Orang tua korban sudah membuat laporan pengaduan. Kemudian dilakukan pemeriksaan saksi-saksi termasuk orangtua korban, teman korban hingga wali kelas dan kepala sekolah korban,” ucapnya.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Suaminya Dibunuh di Depan Anaknya, Istri Korban Menangis Didepan Hakim

25 September 2024 - 11:23 WIB

Bapenda Bangkalan Belanjakan Hampir Seratus Juta Rupiah untuk Beli Pita Printer 

25 September 2024 - 11:09 WIB

Deklarasi Kampanye Damai KPU, Pj Bupati Bangkalan Sayangkan Tempat Duduk Masing-masing Paslon

25 September 2024 - 07:40 WIB

Gelar Deklarasi Kampanye Damai, KPU Bangkalan Ajak Masyarakat Hindari Berita Hoax dan Jangan Mudah Terprovokasi

25 September 2024 - 06:56 WIB

Horeee, PNS Boleh Menghadiri Kampanye Paslon Bupati dan wakil Bupati Bangkalan

24 September 2024 - 22:19 WIB

Pilkada Bangkalan Masuk Tahap Krusial, Bawaslu: Kemaren Sembunyi-sembunyi Sekarang Silahkan Dimanfaatkan

24 September 2024 - 14:08 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA