Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 22 Apr 2022 04:07 WIB ·

Cari Aman Soal Kasus Pupuk Bersubsidi, Dispertan-KP Ngaku Siap Berikan Keterangan Kepada Polres Sampang


Cari Aman Soal Kasus Pupuk Bersubsidi, Dispertan-KP Ngaku Siap Berikan Keterangan Kepada Polres Sampang Perbesar

SAMPANG, Lingkarjatim.com – Dinas Pertanian dan Ketahanan Pengan (Dispertan KP) Kabupaten Sampang hingga kini belum mendapatkan surat panggilan untuk dimintai keterangan oleh pihak Kepolisian Resor (Polres) setempat soal penyelundupan 17 ton pupuk bersubsidi jenis ZA dan NPK.

Hal tersebut disampaikan oleh Kepala Dispertan KP Kabupaten Sampang Suyono, ia mengatakan bahwa pihaknya belum mendapatkan panggilan dari penyidik Polres Sampang soal penyelundupan 17 ton pupuk bersubsidi jenis ZA dan NPK yang dilakukan oleh ketiga tersangka.

“Belum ada panggilan sampai sekarang, yang jelas jika kami (Dispertan-KP, red) siap untuk memberikan data dan keterangan,” katanya melalui jaringan seluler pribadinya.

Hal tersebut disampaikan sebagai bentuk dukungan kepada Aparat Penegak Hukum (APH) yang sedang memproses pasca penangkapan pupuk bersubsidi tersebut.

“Kami yang jelas kecewa kepada oknum yang bermain dengan pupuk ini, maka kami pasrahkan sepenuhnya kepada aparat yang menangani,” tegasnya.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Rahasiakan Hasil Evaluasi, Aktivis Menilai Mutasi Pj Kades Syarat Kepentingan Politik

14 May 2024 - 19:24 WIB

Deklarasi Anti Korupsi, Ini Harapan Plt Bupati Sidoarjo

14 May 2024 - 18:45 WIB

Sejak Lama Ingin Punya Handtraktor, Impian Petani Ini Dibayar Lunas Saat Kunjungan Menteri Pertanian ke Bangkalan 

14 May 2024 - 17:40 WIB

PDAM dan Pemkab Sampang Beda Pandangan Terkait Kenaikan Retribusi dan Pajak Air Tanah

14 May 2024 - 17:34 WIB

Marak Kejahatan Siber dengan Modus Pencurian Akun Medsos, Direktur Media Lingkar Jatim Meminta Masyarakat Waspada dan Hati-hati

14 May 2024 - 06:44 WIB

Pedagang Pasar Datangi Pj Bupati Bangkalan, Minta 3 Hal ini

13 May 2024 - 18:59 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA