Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 29 Nov 2021 14:16 WIB ·

Peraih Juara 1 MTQ ke-XXIX Dapat Bonus Umroh


Peraih Juara 1 MTQ ke-XXIX Dapat Bonus Umroh Perbesar

Bupati Bangkalan R Abdul Latif Amin Imron saat memberikan bonus umroh secara simbolis kepada kafilah peraih juara I (Foto: Moh Ikhsan)

BANGKALAN, Lingkarjatim.com – Kafilah yang meraih juara I di ajang Musabaqoh Tilawatil Quran ke XXIX di Pamekasan mendapatkan hadiah bonus berupa umroh dari Pemerintah Kabupaten Bangkalan.

Sebanyak enam kafilah asal Bangkalan yang mendapatkan juara, namun dari enam kafilah tersebut hanya dua yang memperoleh juara I, sehingga dua kafilah tersebut yang akan diberangkatkan umroh oleh Pemkab Bangkalan, sementara sisanya diberi bonus uang pembinaan.

Para peraih juara tersebut diantaranya Juara 1 Tilawah Dewasa Putri diraih oleh Lailatul Mubarokah dari PP. Al-Hidayah Bangkalan, Juara 1 Tafsir Bahasa Indonesia Putra diraih oleh Asy’ad Daroini dari PP Al-Hidayah Bangkalan, Juara 2 Tilawah Anak Putra Muh. Royyan Habibullah.

Kemudian Juara Harapan 1 Tafsir Al-qur’an Bahasa Arab kategori Putri diraih oleh Tsuibatul Aslamiyah Afif, sedangkan juara Harapan 3 Tilawah Remaja Putra diraih oleh Rizal Umam dan Juara Harapan 3 Qiroat Sa’ah Mujawat kategori Putra diraih oleh Mahmudi asal tanah merah.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Plt Bupati Sidoarjo Target Job Matching Mampu Menekan angka Pengangguran

16 May 2024 - 17:21 WIB

KPU Bangkalan Lantik 90 Anggota PPK untuk Pilkada 2024

16 May 2024 - 17:18 WIB

DPRD Bangkalan Tetapkan Raperda Fasilitasi Pesantren, Begini Isinya

15 May 2024 - 18:36 WIB

Rahasiakan Hasil Evaluasi, Aktivis Menilai Mutasi Pj Kades Syarat Kepentingan Politik

14 May 2024 - 19:24 WIB

Deklarasi Anti Korupsi, Ini Harapan Plt Bupati Sidoarjo

14 May 2024 - 18:45 WIB

Sejak Lama Ingin Punya Handtraktor, Impian Petani Ini Dibayar Lunas Saat Kunjungan Menteri Pertanian ke Bangkalan 

14 May 2024 - 17:40 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA