Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 7 Dec 2019 03:57 WIB ·

Kisah Mas Reza: Dari Bisnis Chatering, Kini Jadi Bos ‘Ojek Syar’i’


Kisah Mas Reza: Dari Bisnis Chatering, Kini Jadi Bos ‘Ojek Syar’i’ Perbesar

BANGKALAN, lingkarjatim.com – Bank Indonesia menggelar Ferstival Ekonomi Syariah Indonesia (fesyar) di Grand City Surabaya. Salah satu tema yang dibahas yaitu, Sukses Berbisnis Halal.

Acara ini menarik karena narasumber adalah para anak muda yang sudah sukses menjalankan bisnisnya dengan berbasis Syariah atau yang lebih kita kenal dengan Bisnis Halal.

Salah satunya ‘Mas Reza’. Ia dulunya memiliki usaha chatering. Kini sukses dengan ojek Syar’i di Surabaya.

Mas Reza menuturkan ide ojek syari yang sedang ia jalani saat ini terinspirasi dari temannya. Sesuai namanya, Driver ojek syari ini seluruhnya seorang muslimah dan kini ojek syar’i lebih dari 1200 driver.

Sedangkan, Untuk Para pengguna Ojek syari ini kebanyakan yang memesan yaitu orang non muslim. Mas Reza mengatakan bahwa Orang-orang Non Muslim lebih suka dan merasa lebih aman menggunakan ojek syari ini. Karena, mereka merasa lebih nyaman jika drivernya seorang muslimah.

Menurut mas reza, Bisnis ojek syari ini bisa dibarengi dengan ibadah dan membawa nilai syariah didalamnya. Karena, di bisnis ojek syari ini drivernya harus mendapatkan surat izin dari suami atau mahramnya.

Dan juga didalam ojek syari ini ada bimbingan atau guru mengaji yang gunanya untuk mengajar mengaji segala usia. Karena, diperkotaan kurang adanya TPQ.
Dari semua bisnis yang dijalankan oleh mas reza ini, Mas reza berkata bahwa.

Menurut mas reza, orang-orang yang bekerja bisa juga memikirkan akhiratnya dengan bisnis jasa yang dimilikinya.

Saat Sesi Tanya jawab pada acara ini, salah satu audience ada yang bertanya tentang Bagaimana caranya berkomitmen menggunakan bisnis halal ?

Mas Reza Mengatakan bahwa “Sistem syaria itu berujung pada pembayaran. Tetapi, bukan hanya itu saja sistem syaria juga dilihat dari prosesnya.Kira-kira sistem syariah apa yang diterapkan pada bisnis tersebut. Yang kedua untuk Pengrecruitan drivewr muslimahnya. Dari ojek syari yang saya miliki ini. Saya harus benar-benar memastikan bahwa driver muslimah yang mendaftar sudah mendapatkan izin dari keluarganya. Yang ketiga yaitu, Bagi hasil yang dilakukan dalam bisnis harus jelas.Yang Keempat, Hubungan dengan customer harus selalu dijalin dengan baik.” Ungkap Mas Reza

Mas Reza mengatakan bahwa, dari keempat hal yang telah mas reza utarakan. Adalah cara agar bisnis yang kita jalankan, bisa berkomitmen menggunakan bisnis halal. Karena, dari keempat hal tersebut menurut mas reza sudah mengandung unsur syariah didalamnya.

(Indah Nur Kamalasari/ Robiatul Auliyah, SE., MSA)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Masyarakat Sidoarjo Diminta Hormati Proses Hukum Bupati Sidoarjo dan Jaga Kondusifitas Daerah

6 May 2024 - 23:15 WIB

Massa Aksi Desak KPK Segera Tangkap Bupati Sidoarjo

6 May 2024 - 19:31 WIB

Dapat Sinyal dari Senior Partai, Mahfud Daftar Cabup Bangkalan ke PDIP

6 May 2024 - 16:14 WIB

Pembuangan Sampah di Arosbaya Mulai Dikeluhkan Warga, Ini Kata Kadis DLH Bangkalan

6 May 2024 - 14:52 WIB

PMII Sidoarjo Dorong Alumni Ikut Kostestasi Pilkada 2024

6 May 2024 - 07:14 WIB

Dari Empat Nama Figur yang Siap Maju Menjadi Calon Bupati Bangkalan 2024, Siapa Jagoan Kalian?

5 May 2024 - 20:17 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA