Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 2 May 2019 13:09 WIB ·

Rekapitulasi Tingkat Kabupaten, KPU Bangkalan Hitung Lima Tipe Pemilihan Secara Bersamaan


Rekapitulasi Tingkat Kabupaten, KPU Bangkalan Hitung Lima Tipe Pemilihan Secara Bersamaan Perbesar

Suasana Rapat Plano Rekapitulasi Hasil Perhitungan Suara Pemilu 2019 tingkat Kabupaten di KPU Bangkalan

BANGKALAN, Lingkarjatim.com – KPU Bangkalan memulai Rapat Plano Rekapitulasi Hasil Perhitungan Suara Pemilu 2019 tingkat Kabupaten, Kamis (2/5/2019).

Ada yang berbeda dengan mekanisme perhitungan perolehan suara di tingkat Kecamatan.

Jika di tingkat Kecamatan panitia menghitung masing-masing tipe pemilihan secara bergantian, di tingkat Kabupaten pihak menyelenggara langsung menghitung lima tipe pemilihan sekaligus secara bergantian di tiap kecamatan.

“Ini sudah sesuai dengan Peraturan Komisi Pemilihan Umum,” kata Fauzan Jakfar selaku Ketua KPU Bangkalan.

Mekanisme tersebut di protes oleh salah satu saksi partai politik. Menurutnya lebih efesien jika penghitungan dilakukan secara bergantian.

“Menurut saya selesaikan dulu untuk presiden dari Dapil baru pindah ke pemilihan yang lain,” ujarnya.

Namun karena tidak ada saksi lain yang ikut memprotes akhirnya mekanisme tersebut dilanjutkan.

“Karena tidak ada saksi lain yang protes maka kita lanjut sesuai dengan aturan yang ada,” kata Fauzan Jakfar. (Lim)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Mantan Bupati Probolinggo Kembali Tersandung Kasus, Kali Ini Diduga Menerima Gratifikasi dan Pencucian Uang

2 May 2024 - 18:00 WIB

Beda Keterangan Pj Bupati dan Plt Kepala Disdag Bangkalan, Pedagang Pasar Ancam Demo Besar-besaran

2 May 2024 - 15:04 WIB

Ribuan Calon Mahasiswa Ikuti Seleksi UTBK UTM

30 April 2024 - 20:54 WIB

Pemerintah Sampang Dampingi Pelaku Usaha Kreatif

30 April 2024 - 16:23 WIB

Aneh, Disbudpar Bangkalan Tak Tahu Ada Pengembangan Bangunan Ruko di TRK

30 April 2024 - 11:31 WIB

Mendapat Apresiasi Sebagai Mahasiswa Berprestasi Saat Wisuda, Erlina Bagi 3 Tips Kiat Sukses untuk Mahasiswa

29 April 2024 - 20:21 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA