Menu

Mode Gelap

HUKUM & KRIMINAL · 9 Jan 2019 13:26 WIB ·

Polres Pamekasan Janji Akan Menindaklanjuti Dugaan Penganiayaan yang Menimpa Wartawan Memo


Polres Pamekasan Janji Akan Menindaklanjuti Dugaan Penganiayaan yang Menimpa Wartawan Memo Perbesar

Foto: korban penganiyaan saat melapor ke Polres Pamekasan

PAMEKASAN, Lingkarjatim.com – Dugaan penganiayaan yang menimpa terhadap salah satu wartawan, Faizol (22) yang bertugas di Kabupaten Pamekasan sudah dilaporkan kepihak yang berwajib (Polres Pamekasan) pada Senin (7/1/2019) kemaren.

Usai melapor, pelapor atau korban langsung menerima tanda bukti lapor dari Polres Pamekasan dengan Nomor : TBL/10/1/2019/JATIM/RES PMK .

Dan kini pihak kepolisian berjanji akan menindaklanjuti dugaan kasus penganiayaan berupa kekerasan yang dilakukan oleh salah satu Ketua Pokmas di Pamekasan terhadap salah satu wartawan.

“Tetap akan ditindaklanjuti, kalau cukup bukti kami tingkatkan kepada penyelidikan,” ucap Kasat Reskrim Polres Pamekasan, Hari Siswo Suwarno, Rabu (9/1/2019). (Rul/Atep/Lim)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Mantan Bupati Probolinggo Kembali Tersandung Kasus, Kali Ini Diduga Menerima Gratifikasi dan Pencucian Uang

2 May 2024 - 18:00 WIB

Beda Keterangan Pj Bupati dan Plt Kepala Disdag Bangkalan, Pedagang Pasar Ancam Demo Besar-besaran

2 May 2024 - 15:04 WIB

Ribuan Calon Mahasiswa Ikuti Seleksi UTBK UTM

30 April 2024 - 20:54 WIB

Pemerintah Sampang Dampingi Pelaku Usaha Kreatif

30 April 2024 - 16:23 WIB

Aneh, Disbudpar Bangkalan Tak Tahu Ada Pengembangan Bangunan Ruko di TRK

30 April 2024 - 11:31 WIB

Mendapat Apresiasi Sebagai Mahasiswa Berprestasi Saat Wisuda, Erlina Bagi 3 Tips Kiat Sukses untuk Mahasiswa

29 April 2024 - 20:21 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA