Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 7 Sep 2023 15:53 WIB ·

Apa Kabar Portal Informasi Pendidikan Disdik Bangkalan?


Apa Kabar Portal Informasi Pendidikan Disdik Bangkalan? Perbesar

Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Bangkalan, Agus Sugianto Zain saat podcast bersama Sanrasan Lingkarjatim (Foto: Istimewa)

BANGKALAN, Lingkarjatim.com – Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Bangkalan merencanakan untuk membuat portal informasi pendidikan tahun ini.

Hal itu diungkapkan langsung oleh Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Disdik Bangkalan Agus Sugianto Zain saat podcast di Sanrasan Lingkarjatim beberapa waktu lalu.

Dalam podcast tersebut dia mengatakan, dirinya sudah meminta bawahannya untuk membuat portal informasi pendidikan, sehingga semua masyarakat nantinya bisa mengakses informasi melalui portal tersebut.

“Saya masuk ke diknas, pertama saya tanya punya portal untuk mengakses informasi atau tidak? Ternyata belum.
Sekarang lagi proses, saya minta untuk dibuatkan portal, nanti semua informasi akan disampaikan di portal itu,” ujarnya saat podcast bersama Sanrasan LingkarjatimLingkarjatim pada tanggal 30 Juli 2023 lalu.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 108 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Tidak Hanya Mempromosikan Tempat Wisata, Ini Harapan Pj Bupati Kepada Duta Wisata Kacong Jhebing Bangkalan Terpilih

19 September 2024 - 14:44 WIB

Pengabdian Masyarakat di Bojonegoro, UTM Lakukan Optimasi Pemanfaatan Sistem Informasi untuk Meningkatkan Produktivitas Penjualan dan Pemberdayaan UMKM Souvenir Murah Bojonegoro

18 September 2024 - 14:36 WIB

Tingkatkan Pendaftaran Hak Kekayaan Intelektual, LPPM UTM Gelar Workshop HKI dan Pendampingan Paten

18 September 2024 - 14:13 WIB

Gelar Bakti Sosial, Zuhud Bahagia Melihat Masyarakat Desa Bisa Cek Kesehatan dan Sunat Gratis

18 September 2024 - 06:50 WIB

Pendaftaran Pengawas TPS Pilkada 2024 Dibuka, Berikut Jadwalnya

18 September 2024 - 05:44 WIB

Tidak Hanya Rp.74 Juta untuk Jasa Konsultasi Update Sofware, Bapenda Juga Habiskan Rp.50 Juta untuk Jasa Konsultasi Layanan Khusus

17 September 2024 - 09:34 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA