Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 21 Jul 2022 08:44 WIB ·

Tumpukan Sampah Berserakan di Samping Pintu Masuk TRK, Kadis Lingkungan Hidup : Masyarakat Tidak Sadar


Tumpukan Sampah Berserakan di Samping Pintu Masuk TRK, Kadis Lingkungan Hidup : Masyarakat Tidak Sadar Perbesar

Tumpkan sampah berserakan di luar Bak sampah. (Foto: Muhidin)

Bangkalan, Lingkarjatim.com- Berdasarkan pantauan tim lingkarjatim.com, pagi ini Kamis (21/07/22) jam 08.00 menemukan bahwa tumpukan sampah berserakan di samping pintu masuk Taman Rekreasi Kota (TRK) Bangkalan.

Sampah terlihat berserakan di luar bak sampah yang telah disediakan, sehingga sangat mengganggu pemandangan.

Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Anang Yulianto menyayangkan masyarakat yang membuang sampah tidak pada tempat yang sudah di sediakan.

Dirinya juga mengatakan bahwa ada petugas yang menjaga namun terbatas tidak sepanjang 24 jam.

“Biasanya ada penjaganya mas, cuma masak iya mau di jaga 24 jam kan kita ini juga manusia, toh yang orang buang sampah tidak ketemu jam nya” ucapnya mengeluh karena mengaku kesulitan dan belum menemukan solusi yang pas untuk mengedukasi masyarakat agar bisa peduli tentang kebersihan.

“Sudah kita edukasi, cuma ya mau gimana lagi masyarakatnya yang tidak sadar,” Keluhnya.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Dipastikan Berangkat Juni Mendatang, Ini Pesan Kepala Kemenag untuk 557 CJH Sampang

26 April 2024 - 10:52 WIB

Hanya Butuh Tiga Detik, Spesialis Curanmor Asal Surabaya Ini Bisa Bikin Anda Menangis

26 April 2024 - 07:37 WIB

Jelang Pilkada, PKB Buka Pendaftaran Calon Bupati Bangkalan 2024

24 April 2024 - 17:32 WIB

Peringati HPN 2024, PWI Sidoarjo Bagikan Sembako untuk Warga Terdampak Banjir

24 April 2024 - 17:24 WIB

Halalbihalal dengan Wartawan, PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia Gaungkan Peduli Lingkungan

23 April 2024 - 19:52 WIB

Terjerat Kasus Korupsi, Mantan Bupati Malang RK Akhirnya Bebas Bersyarat

23 April 2024 - 16:37 WIB

Trending di HUKUM & KRIMINAL