Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 27 Jan 2022 09:39 WIB ·

Nasabah BRI Kehilangan Saldo, Komisi B Akan Panggil Pihak Bank


Nasabah BRI Kehilangan Saldo, Komisi B Akan Panggil Pihak Bank Perbesar

BANGKALAN,Lingkarjatim.com– Merespon informasi adanya saldo nasabah Bank Rakyat Indonesia (BRI) cabang Bangkalan yang hilang, seperti yang telah diberitakan sebelumnya di media lingkarjatim.com, ketua komisi B, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Bangkalan berencana akan melakukan pemanggilan terhadap pihak perbankan jika tetap tidak ada kepastian untuk penyelesaian masalah tersebut.

“Komisi  B akan memanggil pihak Bank akan mengklrifikasi,” Ucapnya, Senin (24/1/22).

Untuk diketahui bahwasanya beberapa minggu yang lalu telah ada dua nasabah Bank Rakyat Indonesia (BRI) yang kehilangan saldonya. Tak tanggung tanggung saldo yang hilang mencapai puluhan juta.

Nasabah tersebut sudah melaporkan ke pihak Bank, namun nasabah hanya di minta untuk menunggu oleh pihak Bank.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Aksi Dua Pemuda Lompat Pagar dan Ambil Handphone Warga Terekam CCTV Akhirnya Berurusan dengan Polisi

27 April 2024 - 09:07 WIB

Gandeng Pengusaha Tambang Perbaiki Jalan Rusak, Pj Bupati Bangkalan Mendapatkan Sorotan

27 April 2024 - 08:52 WIB

Komitmen untuk Tidak Korupsi, Pejabat Pemkab Bangkalan Tanda Tangani Pakta Integritas

27 April 2024 - 07:22 WIB

Dipastikan Berangkat Juni Mendatang, Ini Pesan Kepala Kemenag untuk 557 CJH Sampang

26 April 2024 - 10:52 WIB

Hanya Butuh Tiga Detik, Spesialis Curanmor Asal Surabaya Ini Bisa Bikin Anda Menangis

26 April 2024 - 07:37 WIB

Jelang Pilkada, PKB Buka Pendaftaran Calon Bupati Bangkalan 2024

24 April 2024 - 17:32 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA