Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 24 Jul 2022 08:36 WIB ·

Main Perdana di Liga 1, Madura United Libas Barito Putera Dengan Skor 8-0


Main Perdana di Liga 1, Madura United Libas Barito Putera Dengan Skor 8-0 Perbesar

Pelatih Madura United Fabio Lefundes mengatakan, bahwa kemenangan yang diraih Madura United di pertandingan perdana pada liga 1 2022-2023 ini sangat luar biasa.

“Pertandingan kali ini tentunya diawali dengan kerja keras dan kita kuat di transisinya, dimana dalam waktu dua menit bisa mencetak 2 gol yakni pada babak pertama,” ucapnya.

Dia menjelaskan, bahwa apa yang dilakukan oleh anak asuhnya selama pertandingan melawan Bareto Putera tadi sudah sesuai dengan waktu latihan.

“Saya mengucapkan terimakasih kepada semua pemain, karena telah menciptakan momen yang sangat indah dan juga terimakasih atas kerja keras tim serta semua unsur,” kata Fabio. (Supyanto Efendi/Hasin)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 22 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Suaminya Dibunuh di Depan Anaknya, Istri Korban Menangis Didepan Hakim

25 September 2024 - 11:23 WIB

Bapenda Bangkalan Belanjakan Hampir Seratus Juta Rupiah untuk Beli Pita Printer 

25 September 2024 - 11:09 WIB

Deklarasi Kampanye Damai KPU, Pj Bupati Bangkalan Sayangkan Tempat Duduk Masing-masing Paslon

25 September 2024 - 07:40 WIB

Gelar Deklarasi Kampanye Damai, KPU Bangkalan Ajak Masyarakat Hindari Berita Hoax dan Jangan Mudah Terprovokasi

25 September 2024 - 06:56 WIB

Horeee, PNS Boleh Menghadiri Kampanye Paslon Bupati dan wakil Bupati Bangkalan

24 September 2024 - 22:19 WIB

Pilkada Bangkalan Masuk Tahap Krusial, Bawaslu: Kemaren Sembunyi-sembunyi Sekarang Silahkan Dimanfaatkan

24 September 2024 - 14:08 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA