Menu

Mode Gelap

LINGKAR UTAMA · 20 Apr 2022 15:22 WIB ·

Tahun Ini, Pemkab Bangkalan Hanya Mampu Rehab Satu Pasar Tradisional


Tahun Ini, Pemkab Bangkalan Hanya Mampu Rehab Satu Pasar Tradisional Perbesar

Salah satu pasar tradisional di Bangkalan.(Foto: Istimewa)

BANGKALAN, Lingkarjatim.com – Tidak sedikit pasar tradisional di Kabupaten Bangkalan khususnya yang berasa di wilayah pedesaan yang sudah mengalami kerusakan.

Namun meski sebagian sudah mengalami kerusakan, perbaikan (rehabilitasi) pasar tradisional itu tak kunjung dilakukan oleh pemerintah Bangkalan.

Kepala Seksi (Kasi) Retribusi Pasar Dinas Perdagangan (Disdag) Bangkalan, Nasrul Fauzi mengatakan, kondisi itu disebabkan minimnya anggaran untuk kegiatan tersebut, sehingga tidak maksimal.

“Tahun ini kami memang sangat keterbatasan anggaran, jadi hanya mampu melakukan perawatan dan rehabilitasi pada satu pasar tradisional saja,” ujarnya, Rabu (20/04/2022).

Fauzi menjelaskan, anggaran yang tersedia dari APBD Bangkalan tahun ini untuk perawatan dan perbaikan pasar tradisional hanya Rp 400 juta.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 21 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Suaminya Dibunuh di Depan Anaknya, Istri Korban Menangis Didepan Hakim

25 September 2024 - 11:23 WIB

Bapenda Bangkalan Belanjakan Hampir Seratus Juta Rupiah untuk Beli Pita Printer 

25 September 2024 - 11:09 WIB

Deklarasi Kampanye Damai KPU, Pj Bupati Bangkalan Sayangkan Tempat Duduk Masing-masing Paslon

25 September 2024 - 07:40 WIB

Gelar Deklarasi Kampanye Damai, KPU Bangkalan Ajak Masyarakat Hindari Berita Hoax dan Jangan Mudah Terprovokasi

25 September 2024 - 06:56 WIB

Horeee, PNS Boleh Menghadiri Kampanye Paslon Bupati dan wakil Bupati Bangkalan

24 September 2024 - 22:19 WIB

Pilkada Bangkalan Masuk Tahap Krusial, Bawaslu: Kemaren Sembunyi-sembunyi Sekarang Silahkan Dimanfaatkan

24 September 2024 - 14:08 WIB

Trending di LINGKAR UTAMA